Home » Labuhanbatu » Page 21
Labuhanbatu
Anak Penderita Kelainan Jantung Mendapat Perhatian Dari Plt. Bupati Labuhanbatu

04 Mei 2024

Anak Penderita Kelainan Jantun         Pirnas.com Labuhanbatu– Mendengar kabar bahwa ada salah satu masyarakatnya memerlukan uluran tangan, Plt Bupati Labuhanbatu Hj Ellya Rosa Siregar,S.Pd, MM bersama Plt. Kepala Dinas Kesehatan Friska E.Simanjuntak, SKM, MKM bergerak cepat mengunjungi salah satu pasien anak berinisial R (7) di RSUD Rantauprapat. Hj. Ellya Rosa Siregar, S.Pd., …

MTQH Ke-53 Dan FSQ Ke-38 Tingkat Kabupaten Labuhanbatu Resmi Ditutup

04 Mei 2024

    Pirnas.com Labuhanbatu- Sejak di gelar di lapangan sepak bola Labuhan Bilik, Kecamatan Panai Tengah pada tanggal 29/4/2024 lalu, Musabaqoh Tilawatil Qur’an Hadist (MTQH) ke-53 dan Festival Seni Qasidah (FSQ) Ke-38 tingkat Kabupaten Labuhanbatu resmi ditutup oleh Plt. Bupati Labuhanbatu Hj Ellya Rosa Siregar S.Pd, MM, Jum’at 3/5/2024. Penutupan pagelaran tahunan itu di tandai …

Plt Bupati Serta Kapolres Labuhanbatu Hadiri Pembukaan Turnamen Futsal Tingkat Pelajar Kabupaten Tahun 2024

03 Mei 2024

        Pirnas.com Labuhanbatu- Bertempat di Gedung Olahraga Rantau Prapat perhelatan penting dalam dunia olahraga kabupaten. Pembukaan Turnamen Futsal Tingkat Pelajar SLTP/MTs/MIN/Negeri/Swasta Se-Kabupaten Labuhanbatu Tahun 2024 resmi digelar, dihadiri oleh berbagai tokoh penting dan stakeholder terkait. Jum’at (03/04/2024). Kapolres Labuhanbatu, AKBP Dr. Bernhard L. Malau, SIK., MH., turut hadir dalam acara pembukaan ini …

Pemkab Labuhanbatu Beserta Kodim 0209/lb Siap Laksanakan TMMD Reguler ke-120

03 Mei 2024

        Pirnas.com Labuhanbatu- Kolaborasi antara Pemerintah Kabupaten Labuhanbatu dengan Kodim 0209/lb siap melaksanakan dan mensukseskan TMMD (Tentara Manunggal Membangun Desa) reguler ke-120 tahun anggaran 2024 pada tanggal 8 Mei hingga 6 Juni 2024 mendatang di Desa Selat Beting, Kecamatan Panai Tengah Kabupaten Labuhanbatu. Persiapan materil hingga proses pengerjaan program TMMD itu disampaikan …

KPU Labuhanbatu Tetapkan 45 Caleg Anggota DPRD Labuhanbatu Terpilih Pemilu 2024 

03 Mei 2024

      Pirnas.com Labuhanbatu – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Labuhanbatu 45 Orang Calon Legislatif (Caleg) Anggota DPRD Kabupaten Labuhanbatu terpilih pada Pemilu 2024. Kamis (02/05/2024). Penetapan disampaikan melalui rapat pleno terbuka penetapan perolehan kursi dan calon terpilih anggota DPRD Kabupaten Labuhanbatu dalam pemilu 2024, di Aula KPU Labuhanbatu, Jl. WR. Supratman – Padang …

Satres Narkoba Polres Labuhanbatu Tangkap Dua Pelaku Penjual Sabu

01 Mei 2024

  Pirnas.com Labuhanbatu- Satres Narkoba Polres Labuhanbatu berhasil menangkap 02 orang pelaku penjual narkotika jenis sabu berinisial HM dan JS di Jl. Urip Sumoharjo Kel. Cendana Kec. Rantau Utara Kab. Labuhanbatu. Pada hari Rabu, 01/05/2024 sekira pkl 02.30.Wib. Adapun pelaku pertama adalah HM, lk, 33 thn, wiraswsata, Alamat. Link Menanti Kel. Cendana kec. Rantau Utara …

Kapolres Labuhan Batu Hadiri Pembukaan MTQ Dan Festival Seni Qasidah Tingkat Kabupaten

30 Apr 2024

        Pirnas.com Labuhanbatu- Kapolres Labuhan Batu AKBP Dr. Bernhard L. Malau, SIK. MH., hadir dalam upacara pembukaan Musabaqah Tilawatil Qur’an Hadist (MTQ) Hadist 53 dan Festival Seni Qasidah (FSQ) Tingkat Kabupaten Labuhan Batu. Acara tahunan ini diselenggarakan di Lapangan Bolakaki Ika Lia Labuhan Bilik, Kecamatan Panai Tengah, Kabupaten Labuhan Batu. Senin (29/04/2024) …

Pelaksanaan MTQ Ke-53 dan FSQ ke-38 Tingkat Kabupaten Labuhanbatu di Buka Plt Bupati

29 Apr 2024

    Pirnas.com Labuhanbatu- Pelaksana Tugas Bupati Labuhanbatu Hj. Ellya Rosa Siregar, S.Pd., MM. membuka pelaksanaan Musabaqah Tilawatil Quran ke 53 dan Festival Seni Qasidah ke 38 Kabupaten Labuhanbatu Tahun 2024 di Lapangan Bola Ikalia, Labuhan Bilik, Kecamatan Panai Tengah, Senin Malam (29/04/2024). Mengawali sambutannya, Plt. Bupati Labuhanbatu mengucapkan Minal aidin wal faizin dan memohon …

Plt Bupati Labuhanbatu Tinjau Persiapan Perhelatan MTQ Dan FSQ 

28 Apr 2024

      Pirnas.com Labuhanbatu- Jelang perhelatan Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) ke- 53 dan Festival Seni Qosidah (FSQ) ke- 38 Tingkat Kabupaten Labuhanbatu, Plt. Labuhanbatu Hj. Ellya Rosa Siregar, S.Pd., MM., meninjau langsung lokasi yang akan menjadi tempat pelaksanaan MTQ di Kecamatan Panai Tengah, Minggu (28/04/24). Peninjauan tersebut dalam rangka memastikan persiapan MTQ ini dapat …

Selamat Dan Sukses H.Boster Sitio Terpilih Ketua KONI Labuhanbatu 

27 Apr 2024

            Pirnas.com Labuhanbatu- Haji Boster Sitio terpilih aklamasi sebagai Ketua Umum Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kabupaten Labuhanbatu dalam Musyawarah Olahraga Kabupaten Luar Biasa (Musorkablub) KONI setempat, Sabtu (27/4), di Hotel Permata Land Rantauprapat. “Terpilihnya Boster Sitio secara aklamasi dalam Musorkablub ini karena hingga akhir proses penjaringan bakal calon ketua …

Berita yang mungkin Anda suka
penganiayaan di Kebun Sawit Berujung Aksi Massa Karyawan PT Agrinas

Redaksi Syahrial

23 Jan 2026

Rokan Hulu, Riau || PIRNAS.COM – Seorang pekerja perkebunan PT Agrinas Palma Nusantara melaporkan dugaan penganiayaan yang dialaminya di area Afdeling IX Kebun Rantau Kasai, Desa Tambusai Utara, Kecamatan Tambusai Utara, Kabupaten Rokan Hulu, Riau, Rabu (21/1/2026) sekitar pukul 17.30 WIB. Peristiwa tersebut saat ini dalam penanganan pihak kepolisian. Korban berinisial ADL (41) menuturkan, kejadian bermula …

Kemenham RI Kanwil Sumut Gelar Rapat Identifikasi Dugaan Pelanggaran HAM di Labuhanbatu

Hidayat Chan

23 Jan 2026

PIRNAS.COM|LABUHANBATU-Kementerian Hak Asasi Manusia (Kemenham) Republik Indonesia Kantor Wilayah Sumatera Utara menggelar rapat identifikasi dugaan pelanggaran Hak Asasi Manusia (HAM) bertempat di Ruang Rapat Bupati, Kompleks Sekretariat Daerah Kabupaten Labuhanbatu, Jumat (23/01). Rapat tersebut dibuka secara resmi oleh Kepala Kantor Wilayah Kemenham Sumatera Utara, Dr. Flora Nainggolan, dan dihadiri oleh Kepala Bagian Hukum Setdakab Labuhanbatu …

Rapat Koordinasi Awal GTRA Kabupaten Labuhanbatu 2026 Digelar 

Hidayat Chan

23 Jan 2026

PIRNAS.COM|Labuhanbatu– Pemerintah Kabupaten Labuhanbatu menggelar Rapat Koordinasi Gugus Tugas Reforma Agraria (GTRA) Kabupaten Labuhanbatu sebagai upaya memperkuat sinergi lintas sektor dalam penataan aset dan penyelesaian konflik agraria di wilayah kabupaten Labuhanbatu. Rapat koordinasi yang berlangsung di ruang rapat Bupati Labuhanbatu jalan SM Raja Rantauprapat, Jum’at 23/1/2026 ini dihadiri oleh unsur pimpinan Forkopimda, Wakil Bupati, Sekdakab …

Evaluasi Program MBG, Sekda Labuhanbatu Ajak Pengelola Dapur dan SPPG Perkuat Komitmen Pelayanan

Hidayat Chan

20 Jan 2026

PIRNAS.COM|Labuhanbatu– Pemerintah Kabupaten Labuhanbatu terus berupaya memastikan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) berjalan dengan baik dan memberi manfaat maksimal bagi masyarakat. Sebagai bentuk kepedulian dan pengawasan, Sekretaris Daerah Kabupaten Labuhanbatu Ir. Hasan Heri Rambe, selaku Ketua Satuan Tugas (Kasatgas) MBG, menggelar rapat evaluasi bersama para pengelola dapur dan Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG). Rapat yang …

Paparkan Program ‘Gema Sahabat’, Bupati Labuhanbatu Dinyatakan Berhak Terima Anugerah Kebudayaan PWI Pusat Tahun 2026

Hidayat Chan

19 Jan 2026

PIRNAS.COM|LABUHANBATU-Bupati Labuhanbatu, dr. Hj. Maya Hasmita, Sp.OG., M.K.M., direncanakan menerima penghargaan Anugerah Kebudayaan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat tahun 2026, pada puncak perayaan Hari Pers Nasional (HPN) yang akan digelar di Serang, Banten, pada 9 Februari 2026 mendatang. Ketetapan itu tertuang dalam Berita Acara Anugerah Kebudayaan PWI Pusat : Kategori Bupati/Walikota Pada HPN 2026 di …

Antisipasi Cuaca Ekstrem, Sekda Labuhanbatu Dorong Penguatan Organisasi BPBD dan Budaya Gotong Royong

Hidayat Chan

19 Jan 2026

PIRNAS.COM|Labuhanbatu-Pemerintah Kabupaten Labuhanbatu tengah bersiap melakukan transformasi struktural pada Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) sekaligus memperketat kewaspadaan terhadap ancaman cuaca ekstrem. Hal tersebut ditegaskan oleh Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Labuhanbatu, Ir. Hasan Heri Rambe, saat memimpin Apel Gabungan Kelompok I di Lapangan BKPP, Senin (19/1). ​Dalam amanatnya, Sekda mengungkapkan bahwa penataan organisasi BPBD ke depan …

Kategori Terpopuler