Home » Berita » Bupati Batanghari M Fadhil Arief SE Membuka Festival Literasi Ke-2 Kabupaten Batanghari

Bupati Batanghari M Fadhil Arief SE Membuka Festival Literasi Ke-2 Kabupaten Batanghari

Hidayat Chan 10 Sep 2024

Pirnas.com|Batanghari -Kegiatan tersebut berlangsung di BSC Muarabulian, Rabu (4/9/2024).Bupati Fadhil menyambut baik dan mengapresiasi atas diselenggarakannya ajang kreativitas siswa berbasis literasi tersebut. Ia mengatakan, literasi yang baik itu, seseorang mampu membaca yang tersurat dan membaca yang tersirat.

“Tidak akan bisa seorang manusia membaca yang tersirat itu, contohnya membaca keadaan pertama keadaan alam,” kata Fadhil Arief.

Fadhil Arief juga menyebutkan, yang kedua keadaan lingkungan yang didirikan keadaan politik. Kata Fadhil, bagaimana kompetensinya membaik sarana untuk kompetisi membaik itu pasti literasinya membaik.

“Kita sudah targetkan di PDK Batanghari, bahwa di tahun 2026 paling lambat Batanghari itu literasi di angka 8,” ujarnya.

“Kita jangan pernah barometer Literasi mengacu kepada kabupaten lain atau Kota Jambi. Karena kompetensi sekarang bersaingnya secara global atau mendunia. Maka kita siapkan anak-anak kita Batanghari untuk bisa menghadapi kemajuan global sekarang,” imbuhnya.

Bupati Fadhil Arief menyatakan anak-anak adalah investasi kedepan. Karena itu mereka harus cerdas dan berpengetahuan.

“Kalau semuanya kurang, mau jadi apa anak -anak kita. Maka dengan literasi inilah kita bentuk anak-anak kita cerdas dan bisa membanggakan kita nantinya,” ujarnya.

Fadhil Arief juga berpesan untuk menjauhi narkoba dan judi online.

“Mari kita jaga anak-anak kita dari pergaulannya dan juga para guru awasi anak didiknya agar tidak terjerumus narkoba dan judi online. Karena dunia ini adalah dunia halusinasi atau dunia khayalan,” pungkasnya.

Acara ini turut dihadiri forkopimda, seluruh kepala OPD, para dai dan pengawas sekolah se Kabupaten Batanghari. ( NH )

Comments are not available at the moment.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked*

*

*

Berita Terkait
Team Khusus Polres Labuhanbatu Gerebek Sarang Narkoba, Tiga Tersangka Diamankan Bersama Puluhan Paket Sabu

Hidayat Chan

23 Apr 2025

Post Views: 7 PIRNAS.COM|Labuhanbatu -Team Khusus Polres Labuhanbatu kembali menorehkan hasil dalam upaya pemberantasan peredaran narkotika di wilayah hukumnya. Tiga orang tersangka berhasil diamankan dalam penggerebekan yang dilakukan pada Selasa, 22 April 2025, sekitar pukul 00.15 WIB di Dusun III Kampung Jawa, Desa Pulo Jantan, Kecamatan NA IX-X, Kabupaten Labuhanbatu Utara. Pengungkapan kasus ini bermula …

Bangun Sinergitas, Bupati Labuhanbatu Bersama Kapolres Silaturahmi ke Kodim 0209/LB

Hidayat Chan

21 Apr 2025

Post Views: 20 PIRNAS.COM|Labuhanbatu -Bupati Labuhanbatu dr. Hj. Maya Hasmita Sp.OG. M.KM Bersama Kapolres Labuhanbatu AKBP. Choky Sentosa Meliala S.I.K. SH. MH, melakukan kunjungan silaturahmi ke Kodim 0209/LB, di Jalan Pramuka, Kelurahan Padang Matinggi, Kecamatan Rantau Utara. Senin (21/4). Kedatangan Bupati Labuhanbatu dr. Hj. Maya Hasmita Sp.OG. M.KM dan Kapolres Labuhanbatu AKBP Choky Sentosa Meliala …

362 Calon Jama’ah Haji Labuhanbatu Ikuti Manasik 

Hidayat Chan

21 Apr 2025

Post Views: 297 PIRNAS.COM|Labuhanbatu-Sebanyak 362 orang calon jamaah haji asal Kabupaten Labuhanbatu mengikuti manasik yang diselenggarakan di aula asrama haji jalan SM. Raja Rantauprapat, Kecamatan Rantau Selatan, Senin 21/4 /2025. Manasik tersebut dihadiri oleh Wakil Bupati Labuhanbatu H. Jamri ST, didampingi oleh Sekdakab Labuhanbatu Ir Hasan Heri Rambe, Staf Ahli Bupati bidang pemerintahan, Kadisdukcapil, Kadis …

Pimpin Apel Kelompok, Asisten I Pemkab Labuhanbatu Sampaikan Fokus Penggunaan Dana Desa Tahun 2025

Hidayat Chan

21 Apr 2025

Post Views: 361 PIRNAS.COM|Labuhanbatu – Bupati Labuhanbatu, dr Hj. Maya Hasmita Sp.OG M.KM melalui Asisten I Drs. Sarimpunan Ritonga M.Pd, paparkan fokus penggunaan dana desa tahun 2025 saat memimpin apel kelompok I lingkungan Pemkab Labuhanbatu di Lapangan BKPP, Kelurahan Ujung Bandar, Senin (21/4). Asisten menjelaskan, berdasarakan Peraturan Menteri Keuangan RI Nomor 108 Tahun 2024 tentang …

Edi Romansyah SE Resmi Membuka Acara “Futsal Modern 2025” di Labuhanbatu Selatan

Ades

17 Apr 2025

Post Views: 35 Pirnas.com | Labuhanbatu Selatan, 11 April 2025 — Pertumbuhan olahraga futsal di Kabupaten Labuhanbatu Selatan semakin pesat, seiring dengan tingginya minat anak-anak usia dini terhadap olahraga ini. Menjawab antusiasme tersebut, Ketua Asosiasi Futsal Kabupaten (AFK) Labuhanbatu Selatan periode 2022–2027, Edi Romansyah SE, secara resmi membuka acara bertajuk Futsal Modern 2025. Dalam kegiatan …

Ketua Umum LSM PKRN Jonpiter Siahaan Lakukan Kunjungan ke PKS Sisumut

Harsusilawati

16 Apr 2025

Post Views: 35 Pirnas.com | Labusel – Ketua Umum Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) PKRN, Jonpiter Siahaan, melakukan kunjungan silaturahmi ke Pabrik Kelapa Sawit (PKS) Sisumut pada Rabu, 16 April 2025. Kunjungan tersebut disambut hangat oleh Manajer PKS Sisumut, Bapak Lazuardi, beserta seluruh staf di kantin perusahaan. Suasana akrab mewarnai pertemuan tersebut, yang menjadi momen penting …

Kategori Terpopuler