Home » Daerah » PURNA TUGAS SATGAS PAPUA PERSONIL KIBAN YONIF 126/KC GELAR SYUKURAN SANTUNI ANAK YATIM/DUAFA

PURNA TUGAS SATGAS PAPUA PERSONIL KIBAN YONIF 126/KC GELAR SYUKURAN SANTUNI ANAK YATIM/DUAFA

Pirnas.com 08 Sep 2019

ASAHAN, PIRNAS |ย Purna tugas personil kompi bantuan (Kiban) Yonif 126/KC, kecamatan Pulau Rakyat, Kabupaten Asahan, sabtu (7/9/2019) menggelar syukuran dengan menyantuni anak yatim/piatu dan kaum duafa warga sekitar yang dilaksanakan di Aula Kompi yang ada di Desa Manis, Kecamatan Pulau Rakyat tersebut.

Dalam sambutannya Komandan Satgas Kiban Yonif 126/KC, Kapten Inf. Bachtiar Barimbing di dampingi istrinya Sulastri Br Manurung mengatakan, acara ini sebagai ucapan syukur mereka yang selama sembilan bulan (November 2018 hingga Agustus 2019) melaksanakan tugas pengamanan di Papua dengan baik, dan kembali dalam keadaan selamat dan dalam kondisi yang sehat.

“tanpa dukungan doa dan semangat dari Bapak Ibu kepada kami tentu kami tidak dapat melaksanakan tugas kami dengan baik. Oleh karena itu kami sangat bersyukur bahwa tugas yang kami laksanakan dapat berjalan baik dan juga anggota kami yang melaksanakan tugas di tempat ini kami sangat berterimakasih atas kerja samanya sehingga bisa berjalan seperti yang kita harapkan” ujar kapten Bachtiar.

Dalam kesempatan itu Camat Pulau Rakyat Alinudin, SH mengucapkan selamat datang kepada seluruh jajaran Kiban Yonif 126/KC yang telah melaksanakan tugas dengan baik di Papua dan dapat berkumpul lagi dengan keluarga.

Hal senada disampaikan Kapten Inf. Sangkot Purba beliau juga pernah menjabat Danki yonif 126/KC dan baru beberapa bulan menjadi Komandan Rayon Militer 16 Pulu Raja.

Sementara itu kapolsek Pulu Raja, AKP Abdul Rahman Manurung dalam sambutannya banyak menceritakan pengalamannya pernah bertugas di Papua selama 32 tahun, dan menjadi Kapolsek Pulu Raja baru dalam beberapa bulan ini.

Dalam acara ini turut juga hadir Kepala Desa Manis, Bapak Syupian yang menyampaikan kata sambutannya serta Kepala Desa Baru dan sejumlah kepala desa tetangga lainnya dan sejumlah Insan Pers, serta anak yatim piatu dan kaum duafa yang disantuni.

Setelah penyantunan anak yatim piatu dan kaum duafa sebanya 25 orang dilanjutkan dengan acara makan bersama dan di akhiri dengan doa. (Elvian AR)

Comments are not available at the moment.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked*

*

*

Berita Terkait
Ciptakan Zero Halinar, Lapas Labuhan Ruku Kanwil Kemenkumham Sumut Gelar Razia Penggeledaha

Harsusilawati

18 Okt 2024

Post Views: 3 Pirnas.Com | Batu Bara – Kepala Kesatuan Pengamanan Lembaga Pemasyarakatan (Ka. KPLP) Lapas Labuhan Ruku, Ziko Lukita, memimpin langsung kegiatan penggeledahan kamar hunian pada Rabu (16/10/2024) Sebelum penggeledahan dimulai, seluruh petugas mengikuti apel bersama yang dipimpin oleh Ka. KPLP. Apel ini dihadiri oleh karupam, Staf KPLP dan jajaran pengamanan malam Lapas Labuhan …

Anjangsana ke Panti Asuhan Ini Yang Dilakukan Pemkab Labuhanbatu

Hidayat Chan

16 Okt 2024

Post Views: 26 PIRNAS.COM|Labuhanbatu -Dalam rangka memperingati hari jadi Kabupaten Labuhanbatu ke 79, Pemerintah Kabupaten Labuhanbatu melakukan kegiatan Anjangsana ke panti asuhan di Kecamatan Rantau Utara dan Rantau Selatan. Rabu (16/10/2024). Pjs Bupati Labuhanbatu Dr. H. Faisal Arif Nasution, S.Sos. M.Si menyampaikan ini kegiatan rutin tahunan yang dilakukan Pemkab dalam memperingati hari jadi Kabupaten Labuhanbatu. …

Kunjungan Kerja Ke PUDAM Tirta Bina, PJS Bupati Labuhanbatu Pastikan Kwalitas Pelayanan Publikย 

Hidayat Chan

16 Okt 2024

Post Views: 8 PIRNAS.COM|Labuhanbatu -Penjabat Sementara (Pjs) Bupati Labuhanbatu Dr. H. Faisal Arif Nasution, M.Si melakukan kunjungan kerja ke Kantor Perusahaan Umum Daerah Air Minum (PUDAM) Tirta Bina Labuhanbatu. Jl. WR Supratman, Padang Matinggi Kecamatan Rantau Utara. Rabu (16/10). Dalam kunjungannya, Pjs. Bupati Faisal Arif disambut langsung oleh Direktur PUDAM Tirta Bina Labuhanbatu M. Lutfi, …

Pemkab Labuhanbatu Terima Penghargaan Dari Panitia PON ke XXl ACEH – SUMUT 2024

Hidayat Chan

15 Okt 2024

Post Views: 194 PIRNAS.COM|Labuhanbatu-Pemerintah Kabupaten Labuhanbatu menerima penghargaan dari panitia Pekan Olahraga Nasional (PON) XXl ACEH – SUMUT 2024, Selasa 15 Oktober 2024, di halaman depan Kantor Bupati Labuhanbatu. Penyerahan penghargaan untuk Pemkab Labuhanbatu diserahkan oleh panitia besar PON bapak Bangun kepada Asisten l Drs. H. Sarimpunan Ritonga, M.Pd didampingi Kasat Pol PP Labuhanbatu M. …

Rumah Tahanan Negara Kelas IIB Prabumulih, Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Ham Sumatera Selatan

Harsusilawati

15 Okt 2024

Post Views: 9 Pirnas.com | Prabumulih – Rumah Tahanan Negara Kelas IIB Prabumulih, Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Ham Sumatera Selatan. Melakukan razia di kamar hunian warga binaan yang mana razia ini rutin dilakukan secara berkala. Selasa, 15 Oktober 2024 Penggeledahan terhadap kamar hunian warga binaan ini bertujuan untuk mencegah barang terlarang dan berbahaya masuk …

Lapas Kelas IIA Labuhan Ruku Kanwil Kemenkumham Sumut Gelar Upacara Kenaikan Pangkat

Harsusilawati

15 Okt 2024

Post Views: 12 Pirnas.Com | Batu Bara –ย  Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Labuhan Ruku Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Utara melaksanakan Upacara Penyematan Tanda Kenaikan Pangkat Pegawai pada Selasa (15/10/24). Bertempat di Lapangan Upacara Lapas Labuhan Ruku, terdapat 6 (enam) orang petugas Lapas Labuhan Ruku terhitung mulai tanggal 01-10-2024 resmi menyandang pangkat baru …

Kategori Terpopuler