Home » Ragam » Kesehatan » Bahaya Merkuri, Hindari Kosmetik Mengandung Merkuri

Bahaya Merkuri, Hindari Kosmetik Mengandung Merkuri

Pirnas.com 15 Jul 2022

CYBERPOST.ID – Bahaya Merkuri, Kosmetik yang mengandung merkuri berbahaya kesehatan. Biasa Merkuri sering digunakan dalam krim kosmetik pemutih wajah. Walau bisa membuat kulit terlihat lebih cerah, merkuri menyimpan segudang bahaya kesehatan.

Kosmetik yang mengandung merkuri biasa diproduksi diluar negeri secara illegal. Dengan demikian harus dengan teliti untuk membeli kosmetik dengan tidak harus terpangaruh dengan harga murah.

Dokter Listya Paramita, Sp. KK spesialis kulit dan kelamin menjelaskan sejumlah tanda-tanda kerusakan kulit yang bisa terjadi akibat penggunaan krim dengan kandungan Merkuri.

“Tanda-tanda yang muncul tidaklah spesifik, namun terkadang tanda-tanda kerusakan itu kerap diabaikan dan dianggap sebagai “proses wajar” atau proses yang perlu dilalui konsumen menuju perubahan ke kulit putih,” ujar dr. Listya, Kamis (14/7/2022).

Reaksi ini yang akan mungkin terlihat antara lain kulit kasar, kering, kemerahan, terkelupas, dan terasa terbakar. Kadang panas dan gatal, serta lebih sensitif terhadap sinar matahari.

Sangat penting bagi kalian memahami bagaimana mengetahui kosmetik yang aman tidak mengandung zat berbahaya seperti merkuri.

 

Mengenal Merkuri dan Berbagai Bahayanya Untuk Kesehatan

Dikutip dari Hello Sehat Merkuri atau mercury adalah salah satu jenis logam yang banyak ditemukan di alam dan tersebar dalam batu-batuan, biji tambang, tanah, air dan udara sebagai senyawa anorganik dan organik. Logam ini juga kerap disebut dengan air raksa (Hg).

Merkuri yang ada di dalam tanah, air, dan udara relatif rendah.

Sementara itu, berbagai aktivitas manusia dapat meningkatkan kadar logam menjadi tinggi, misalnya aktivitas penambangan yang menghasilkan merkuri sebanyak 10.000 ton per tahun.

Pekerja yang mengalami kontak dengan logam ini dapat menderita berbagai jenis penyakit berbahaya.

Merkuri pun populer sebagai kandungan produk pemutih kulit karena kemampuannya menghambat pembentukan melanin sehingga kulit tampak lebih cerah dalam waktu singkat.

Namun, logam ini justru berbahaya dan dilarang oleh Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM).

 

Ciri-ciri kosmetik yang mengandung merkuri adalah sebagai berikut :

1. Cara paling mudah untuk mengetahui apakah produk kosmetik mengandung merkuri atau tidak adalah produk tidak memiliki nomor BPOM.

2. Tekstur krim produk pemutih cenderung lebih kasar.

3. Terasa bau logam. Kosmetik yang mengandung merkuri memiliki aroma seperti belerang.

4. Pada produk kosmetik pemutih, tekstur lebih lengket. Untuk mengelabui konsumen, produsen biasa mencampur merkuri dengan bedak dingin agar tekstur menjadi lebih lunak.

5. Ketika digunakan kosmetik tidak menyatu dengan baik ke kulit. Hal ini disebabkan kosmetik dengan kandungan merkuri tidak bisa bercampur dengan minyak alami kulit.

 

So, inilah ciri-ciri kosmetik yang mengandung Merkuri dan berdampak buruk bagi kesehatan. Maka dari itu kalian harus lebih teliti dan cerdas memilih kosmetik kecantikan.

Comments are not available at the moment.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked*

*

*

Berita Terkait
Yang Lagi Viral! Perlombaan Hias Dusun di Desa Sidodadi Perkebunan Teluk Panji, Labusel

Ades

19 Agu 2024

Post Views: 123 Pirnas.com | Sidodadi Perk. Teluk Panji, Labusel – Perlombaan Hias Dusun yang digelar di Desa Sidodadi Perkebunan Teluk Panji berakhir dengan kemenangan gemilang bagi Dusun 3. Ajang ini berlangsung meriah dengan partisipasi aktif dari seluruh warga desa yang menampilkan kreativitas mereka dalam menghias dusun masing-masing. Kegiatan ini tidak hanya menghasilkan karya seni …

Gandeng Puskesmas Labuhan Ruku, Lapas Labuhan Ruku Laksanakan Seminar dan Pemeriksaan Kesehatan

Harsusilawati

04 Agu 2024

Post Views: 102 Pirnas.com | Batu Bara – Dalam rangka memperingati hari lahirnya Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) atau Hari Pengayoman ke-79, Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Labuhan Ruku, menggelar kegiatan Seminar dan Pemeriksaan Kesehatan bagi Pegawai hasil kerja sama Lapas kelas IIA Labuhan Ruku dengan Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Puskesmas Labuhan …

Kendati Daerah Terisolir, Personil BPBD Pakpak Bharat Berikan Kenyamanan Pengguna Jalan

Harsusilawati

01 Agu 2024

Post Views: 104 PIRNAS.COM | Pakpak Bharat – Sejumlah personil BPBD Pakpak Bharat melakukan pembersihan sepanjang jalan Lagan-Pagindar rabu 31/07/3034. Pembersihan dipimpin langsung oleh Kepala Bidang PDL, Jonta sihaloho guna memberikan kenyamanan bagi pengguna jalan penghubung utama dari dan menuju Kecamatan Pagindar, Kabupaten Pakpak Bharat. Jonta mengatakan, pembersihan jalan dimaksud sesuai arahan Kepala BPBD Pakpak …

Berlangsung Meriah, Yeni Wahid dan Sejumlah Pejabat Hadiri Acara Moroccan Day di Jakarta

Harsusilawati

01 Agu 2024

Post Views: 107 PIRNAS.COM | Jakarta – Puteri mendiang Presiden Gusdur, Yeni Wahid, memenuhi undangan Kedutaan Besar Maroko untuk Indonesia, menghadiri acara perayaan Moroccan Day, Selasa, 30 Juli 2024. Acara yang merupakan peringatan 25 tahun Penobatan Raja Maroko, King Mohammed VI, tersebut berlangsung di Kediaman Resmi Duta Besar Maroko, di Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, DKI …

Polres Labusel Laksanakan Pemeriksaan Kesehatan Berkala TA 2024

Harsusilawati

01 Agu 2024

Post Views: 106 PIRNAS.COM | Labuhanbatu Selatan – Untuk mengetahui kondisi kesehatan personel dalam menjalankan tugasnya, Polres Labuhanbatu Selatan melaksanakan kegiatan pemeriksaan kesehatan berkala TA 2024 yang dilaksanakan oleh Tim Bidang Kedokteran dan Kesehatan (Bid Dokkes) Polda Sumatera Utara di Mapolres Labuhanbatu Selatan jalan lintas Sumatera Kotapinang-Gunung Tua Desa Sosopan Kecamatan Kotapinang Kabupaten Labuhanbatu Selatan, …

Festival Suku Batin IX Kenduri Swarnabumi Tahun 2024

Harsusilawati

31 Jul 2024

Post Views: 80 Pirnas.com | Batang Hari – Bupati Batang Hari Mhd Fadhil Arief membuka secara resmi kegiatan Kenduri Swarnabhumi Festival Suku Batin IX yang dilaksanakan di Desa Muaro Singoan Kecamatan Muara Bulian, Kabupaten Batang Hari pada Sabtu, (20/7/2024). Dalam sambutannya, Bupati mengatakan bahwa kegiatan Kenduri Swarnabhumi ini merupakan momentum bagi Masyarakat Kabupaten Batang Hari …

Kategori Terpopuler