Home » Daerah » Page 2
Daerah
Dapat Dukungan Partai Gerindra, Ari Wibowo Mantap Maju Sebagai Calon Bupati Labuhanbatu Selatan

Harsusilawati

26 Jul 2024

Pirnas.com | Jakarta – Menjelang pemilukada serentak persaingan ketat mendapat dukungan dari partai besar belakangan menjadi isu hangat yang diperbincangkan. Konon bakal calon yang mendapatkan dukungan dari partai besar berpeluang untuk memenangkan kontestasi menjadi kepala daerah pada pemilukada November mendatang. Belakangan nama Ari Wibowo santer menjadi perbincangan hangat sebagai calon pemimpin pemuda kabupaten Labuhanbatu Selatan …

Dandim 0209/ Labuhanbatu Sabet 2 Penghargaan TMMD

Harsusilawati

19 Jul 2024

Pirnas.com | Labuhanbatu – Letnan Kolonel Inf Yudy Ardiyan Saputro, S.I.P Dandim 0209/Labuhanbatu berhasil meraih 2 prestasi sekaligus pada ajang penilaian TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke 120 tingkat TNI AD TA. 2024. Prestasi yang telah berhasil diraih Juara III sebagai pemenang Karya Jurnalistik Tingkat Dansatgas TMMD dan Juara II Dandim Pembina Wartawan Media Cetak …

Bunda PAUD Kecamatan Tinada Kunjungi Sejumlah Sekolah Masa MPLS

Harsusilawati

18 Jul 2024

Pirnas.com | Pakpak Bharat – Bunda Paud (Pendidikan anak usia dini) Kecamatan Tinada, Ny.Sarah Rudolf Agus. A. Solin mengunjungi sejumlah Sekolah tingkat Dasar yang ada di Kecamatan Tinada Rabu tgl 17/07/2024. Kunjungan dimaksud dalam rangka melihat langsung momen Masa Perkenalan Lingkungan dilingkungan Sekolah (MPLS) yang saat ini tengah berlangsung di berbagai sekolah. Bunda Paud se-sekali …

Kadisperindakop Buka Pelatihan Manajemen Perkoperasian se-Kabupaten Pakpak Bharat

Harsusilawati

17 Jul 2024

Pirnas.com | Pakpak Bharat – Plt.Kepala Dinas Koperasi UMKM Perindustrian dan Perdagangan Pakpak Bharat, Sahat Parulian Boangmanalu, S.Pd,MM atas nama Bupati Pakpak Bharat Franc Bernhard Tumanggor membuka Pelatihan Manajemen Perkoperasian se kabupaten Pakpak Bharat di Ruang kelas balai Diklat BKPSDM Pakpak Bharat, desa Cikaok selasa tgl 16/07/2024 Sahat Boangmanalu dalam sambutannya menjelaskan, kegiatan ini merupakan …

Perkuat Legitimasi Hasil Pilkada 2024, Mendagri Tekankan Pentingnya Tingkatkan Partisipasi Pemilih

A S

15 Jul 2024

Pirnas.com | Medan – Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian menekankan pentingnya meningkatkan partisipasi pemilih dalam pelaksanaan Pilkada Serentak 2024. Semakin tinggi partisipasi pemilih, maka legitimasi hasil Pilkada Serentak 2024 akan semakin kuat. Hal itu disampaikan Mendagri saat menjadi narasumber pada Rapat Koordinasi Kesiapan Penyelenggaraan Pilkada Serentak Tahun 2024 di Wilayah Sumatra. Kegiatan yang …

Kapolres Labusel Gelar Minggu Kasih Di Gereja Katolik Dusun Pardomuan Desa Tanjung Medan

Harsusilawati

15 Jul 2024

Pirnas.com | Labuhanbatu Selatan – Dalam rangka mendekatkan diri kepada masyarakat dan menjalankan program Kapolda Sumatera Utara, Kapolres Labuhanbatu Selatan AKBP Maringan Simanjuntak, S.H., M.H., melaksanakan kegiatan Minggu Kasih di Gereja Katolik Dusun Pardomuan Desa Tanjung Medan Kecamatan Kampung Rakyat Kabupaten Labuhanbatu Selatan, Minggu (14/7/2024). Turut hadir dalam kegiatan tersebut, Kapolres Labuhanbatu Selatan AKBP Maringan …

Dinilai Sangat Potensi, Petani Pakpak Bharat Lirik Tanaman Kakao

Harsusilawati

14 Jul 2024

Pirnas.com | Pakpak Bharat – Satu lagi potensi perkebunan di Kabupaten Pakpak Bharat yang sudah dikenal baik masyarakat, belakangan ini komoditi Kakao cukup menarik perhatian karena nilai jualnya yang meningkat tajam beberapa waktu terakhir. Berkaitan dengan ini pula, Ms. Fay Fay Choo (Asia Cocoa Director Mars Incorporated) berkesempatan mengunjungi Kabupaten Pakpak Bharat hari ini, 13 …

Performance Seni Budaya Pakpak Mampu Curi Perhatian Seluruh Undangan Rakernas APKASI

Harsusilawati

13 Jul 2024

Pirnas.com | Pakpak Bharat – Performance Seni Budaya Pakpak Bharat dari Sanggar Tari Mitha Prana Chasea Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Asosiasi Pemerintah Kabupaten Seluruh Indonesia (Apkasi) ke-XVI, APKASI Otonomi Expo (AEO), dan APKASI Procurement Network tahun 2024 mampu mencuri perhatian segenap perhatian para undangan yang hadir di Jakarta Convention Center ini. Tampil dengan tari Odong-odong …

Bupati Pakpak Bharat Apresiasi Hasil Capaian Kontingen Perlombaan DiAjang PopProvsu

Harsusilawati

12 Jul 2024

Pirnas.com | Pakpak Bharat – Bupati Pakpak Bharat, Franc Bernhard Tumanggor mengapresiasi capaian Kontingen Pakpak Bharat pada ajang Pekan Olah Raga Pelajar Provinsi Sumatera Utara (Popprovsu) Tahun 2024 beberapa waktu lalu. Hal ini dia sampaikan langsung saat menerima audensi Kontingen Pakpak Bharat di Aula Rumah Candu, Kompleks Rumah Dinas Bupati Pakpak Bharat di Salak Jumat …

Polsek Kampung Rakyat Gelar Patroli KRYD Antisipasi Geng Motor Dan Kejahatan Jalanan

Harsusilawati

12 Jul 2024

Pirnas.com | Kampung Rakyat – Dalam rangka mengantisipasi kejahatan geng motor, begal, dan kejahatan jalanan lainnya, Polsek Kampung Rakyat Polres Labuhanbatu Selatan melaksanakan patroli Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) diwilayah hukum Polsek Kampung Rakyat, Kamis (11/7/2024) sekira pukul 21.00 wib sampai dengan selesai. Personel yang melaksanakan patroli adalah AIPTU Mariono, AIPDA Febrizal Harahap, AIPDA Suparno, …

Berita yang mungkin Anda suka
Pengukuhan Generasi Berencana, Wujudkan Remaja Cerdas dan Berkarakter

Hidayat Chan

10 Okt 2025

PIRNAS.COM||Labuhanbatu– Dalam upaya membentuk remaja yang berperilaku sehat, berkarakter, serta berperencanaan dalam kehidupan berkeluarga, Pemerintah Kabupaten Labuhanbatu melalui Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DPPKB) Kabupaten Labuhanbatu menggelar acara Pengukuhan Generasi Berencana (GenRe) diBallroom Suzuya Hotel Rantauprapat, Jumat (10/10/2025). Acara ini dihadiri oleh Bupati Labuhanbatu beserta jajaran Forkopimda, Perwakilan Kepala DPPKB Propinsi Sumatera Utara, perwakilan …

Labuhanbatu Bertasbih Bersama PT Amanah Akbar Mandiri Wisata: Wujud Syukur dan Kebersamaan Ummat

Hidayat Chan

09 Okt 2025

PIRNAS.COM|Labuhanbatu – Suasana penuh khidmat dan kebersamaan mewarnai acara Labuhanbatu Bertasbih yang digelar di mesjid Raya Ujung Bandar, Kecamatan Rantau Selatan Rantauprapat pada Rabu malam 9/1/2025. Kegiatan ini terselenggara atas kerja sama Pemerintah Kabupaten Labuhanbatu dengan PT Amanah Akbar Mandiri Wisata, sebagai bagian dari upaya memperkuat ukhuwah Islamiyah dan semangat religius masyarakat Labuhanbatu. Ratusan jamaah …

Kabupaten Labuhanbatu Jadi Tuan Rumah P2K Wilayah Kerja Kantor Regional VI BKN Medan

Hidayat Chan

09 Okt 2025

PIRNAS.COM|Labuhanbatu – Bupati Labuhanbatu, dr. Hj. Maya Hasmita, resmi membuka kegiatan Pendekatan Pelayanan Kepegawaian (P2K) di wilayah kerja Kantor Regional VI BKN Medan, Pantai Timur, Kamis (9/10/25) di Aula Pendopo, Rumah Dinas Bupati Labuhanbatu. Kegiatan itu, turut dihadiri Kepala Kantor Regional VI BKN Medan, Dr. Janry H.U.P Simanungkalit., Sekdakab Labuhanbatu, Ir. Hasan Heri Rambe, dan …

Polres Labuhanbatu Tangkap 4 Orang Pelaku Cabul

Redaksi Syahrial

07 Okt 2025

LABUHAN BATU – SUMUT  || PIRNAS.COM – Satuan reserse berhasil mengungkap kasus tindak pidana persetubuhan dan pencabulan terhadap anak di bawah umur yang terjadi di wilayah Kabupaten Labuhanbatu Utara. Dalam pengungkapan ini, polisi menetapkan dan menangkap 4 orang tersangka, salah satunya merupakan ayah kandung korban sendiri. Kamis (2/10/25). Kapolres Labuhanbatu, AKBP Choky Sentosa Meliala, S.I.K., S.H., …

Wakil Bupati Labuhanbatu Hadiri Pembukaan Turnamen Sepakbola Piala Ketua Yayasan ULB

Hidayat Chan

06 Okt 2025

PIRNAS.COM|Labuhanbatu – Wakil Bupati Labuhanbatu, H. Jamri, S.T., menghadiri pembukaan turnamen sepakbola tingkat SLTA/ sederajat CUP 3, piala bergilir Ketua Yayasan ULB, Halomoan Nasution, S.H.,M.M., di Stadion Binaraga Rantauprapat, Kecamatan Rantau Utara, Senin (6/10/25). Seremonial pembukaan turnamen sepakbola itu, dimulai dengan laporan Ketua Panitia, Akhiruddin Ritonga, S.H. Dia mengatakan, turnamen ini akan berlangsung mulai 6 …

Wakil Bupati Labuhanbatu Hadiri Mukernas Perkumpulan Persaudaraan Putera Solo

Hidayat Chan

05 Okt 2025

PIRNAS.COM|Labuhanbatu -Wakil Bupati Labuhanbatu, H. Jamri, S.T., menghadiri Musyawarah Kerja Nasional (Mukernas) Perkumpulan Persaudaraan Putera Solo ke-XXIV Tahun 2025, Minggu (5/10/25) di Aula Pendopo, Rumah Dinas Bupati Labuhanbatu, dengan mengusung tema “Bekerja Sama dalam Tujuan Mulia”. Wakil Bupati Labuhanbatu mengucapkan selamat datang kepada Ketua DPP Perkumpulan Putera Solo Sumatera Utara, dan rombongan yang telah hadir. …

Kategori Terpopuler