Home » Olahraga » Spanyol Dominasi Tim Terbaik Euro 2024

Spanyol Dominasi Tim Terbaik Euro 2024

Ades 18 Jul 2024

Pirnas.com | Berlin – UEFA sudah membentuk susunan Tim Terbaik Euro 2024. Spanyol sebagai juara tentunya mendominasi dengan enam pemain.

Tim Pengamat Teknik UEFA menyeleksi para pemain terbaik di setiap pertandingan.

Tim tersebut berisikan Fabio Capello, Ioan Lupescu, Michael O’Neill, David Moyes, Aljosa Asanovic, Rafael Benítez, Avram Grant, Packie Bonner, Frank de Boer, Ole Gunnar Solskjær, Aitor Karanka, dan Jean-Francois Domergue.

Setelah itu mereka menelaah lebih dalam soal statistik dan peran pemain untuk tim. Itulah yang jadi dasar penilaian mereka untuk memilih 11 pemain di setiap posisinya.

Dari 11 pemain itu, Spanyol mendominasi dengan mengirim enam pemain. Prancis mengirim dua pemain dan sisanya berasal dari tiga negara berbeda. Dimulai dari posisi kiper ada pemain Prancis Mike Maignan. Empat bek diisi oleh pemain berbeda, yakni Kyle Walker (Inggris), Manuel Akanji (Swiss), William Saliba (Prancis), dan Marc Cucurella (Spanyol).

Trio Spanyol, Daniel Olmo, Rodri, dan Fabian Ruiz mengisi lini tengah. Tiga pemain muda mengisi posisi striker, yakni duo Tim Matador Yamine Lamal dan Nico Williams mengapit Jamal Musiala.

 

Starting XI Terbaik Euro 2024

Kiper
Mike Maignan (Prancis)

Bek
Kyle Walker (Inggris)
William Saliba (Prancis)
Manuel Akanji (Swiss)
Marc Cucurella (Spanyol)

Gelandang
Rodri (Spanyol)
Dani Olmo (Spanyol)
Fabian Ruiz (Spanyol)

Penyerang
Lamine Yamal (Spanyol)
Jamal Musiala (Jerman)
Nico Williams (Spanyol)

(mrp/rin)

Comments are not available at the moment.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked*

*

*

Berita Terkait
Pakpak Bharat Berhasil Rebut 4 Medali Emas Dan 11 Medali Perak Diajang Event PON XXI 2024

Harsusilawati

08 Agu 2024

Post Views: 85 Pirnas.com | Pakpak Bharat – Kontingen Taekwondo Kabupaten Pakpak Bharat berhasil mengamankan 4 Medali Emas dan 11 Medali Perak pada ajang Test Event PON XXI 2024 dan Kejurnas Taekwondo Open Menpora Cup di Gedung serba Guna Universitas Negeri Medan, Medan 01-04/08/2024.minggu lalu Puji Tuhan, anak-anak mampu manunjukkan hasil yang gemilang, berhadapan dengan …

Tim Taekwondo Garbha Presisi Polri Raih Prestasi di Ajang Internasional

Harsusilawati

06 Agu 2024

Post Views: 121 Pirnas.com | Jakarta – Tim Taekwondo Garbha Presisi Polri meraih juara dalam ajang Kejuaraan Taekwondo Malaysia International Championship 2024. Ajang tersebut diselenggarakan pada 2-5 Agustus 2024 di Sports Center, University Tenaga Nasional, Kuala Lumpur, Malaysia. Kadiv Humas Polri Irjen. Pol. Sandi Nugroho menyatakan, dalam ajang ini turut serta tim dari Australia, China, …

Sambut PON XXI/2024, Ditlantas Poldasu-Dishub Sumut Petakan 10 Wilayah Gangguan Lalulintas Kombes Muji: Polisi Akan Terus Lakukan Pengendalian Perilaku Pengguna Jalan Raya

Harsusilawati

30 Jul 2024

Post Views: 100 Pinas.com | Medan – Menyambut Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI/2024, Direktorat Lalu Lintas Kepolisian Daerah Sumatera Utara (Ditlantas Poldasu) bersama Dinas Perhubungan Pemerintahan Provinsi (Dishub Pemprov) Sumut memetakan 10 wilayah rawan gangguan lalu lintas di Sumut. Hal ini bertujuan untuk menata dan menertibkan perilaku berlalu lintas di jalan raya. “Kita ingin pastikan …

Ganda Holimes Sinamo Raih Prestasi Olah Raga Dihari Ultah Kabupaten Pakpak Bharat

Harsusilawati

29 Jul 2024

Post Views: 129 Pirnas.com | Pakpak Bharat – Sebuah prestasi gemilang lahir persis dihari Ulang Tahun Kabupaten Pakpak Bharat. Ganda Holimes Sinamo, pelari asal Santar Jehe, desa Silima Kuta, Kecamatan Tinada berhasil meraih Juara II pada ajang MYPERTAMINA FUNRUN 5 dan 10 km di Kota Banda Aceh 28juli 2024 hari yang bersamaan dengan hari jadi …

Gelar Kejuaraan Menembak Pengayoman Cup 2024, Ini Pesan Menkumham Yassona Laoly

Harsusilawati

29 Jul 2024

Post Views: 109 Pirnas.com | Batu Bara –  Pirnas.Com : Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan RI dan Hari Pengayoman ke-79, Kementerian Hukum dan Hak Azasi Manusia (Menkumham) mengadakan Kejuaraan Menembak Pengayoman Cup Tahun 2024 di Lapangan Tembak Senayan, Minggu (28/7/2024) pagi. Dalam sambutannya, Menkumham Yasonna Laoly menyatakan bahwa kejuaraan menembak dalam rangka …

M. Ikram Simanjuntak, Top Skorer Turnamen Sepak Bola U13 Desa Bangai Tahun 2024 Piala PJ Kepala Desa Bangai

Harsusilawati

25 Jul 2024

Post Views: 110 Pirnas.com | Bangai – Muhammad Ikram Simanjuntak berhasil menjadi Top Skorer dalam Turnamen Sepak Bola U13 Desa Bangai Tahun 2024. Turnamen yang memperebutkan Piala Penjabat (PJ) Kepala Desa Bangai ini berlangsung meriah dan diikuti oleh berbagai tim sepak bola dari wilayah sekitar. Muhammad Ikram Simanjuntak, yang bermain untuk Tim Beruang Putih FC …

Kategori Terpopuler