Home » LABUHANBATU » Page 13
LABUHANBATU
Wabup Atas Nama Pemkab Berikan Apresiasi Setinggi Tingginya Kepada TP PKK Labuhanbatu

Pirnas.com

09 Jun 2022

PIRNAS.COM | LABUHANBATU – Wakil Bupati hadiri acara Supervisi Desa/Kelurahan Pelaksana Terbaik PKK Perlombaan Peringatan HKG PKK, Kesatuan Gerak PKK KKBPK Kesehatan tahun 2022 di Ruang Data dan Karya, Rabu (08/06/2022). Wakil Bupati Labuhanbatu Hj.Ellya Rossa Siregar,S.Pd,MM dalam sambutannya menyampaikan selamat datang kepada para tim supervisi Provinsi sumatera utara di kabupaten Labuhanbatu. “Saya atas nama …

Pemkab Labuhanbatu Bentuk Tim Lindungi Aset Daerah

Pirnas.com

09 Jun 2022

PIRNAS.COM | LABUHANBATU  – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Labuhanbatu segera bentuk tim Inventarisasi barang milik daerah lingkungan Pemerintah Kabupaten Labuhanbatu sebagai bentuk perlindungan aset daerah. Berdasarkan surat keputusan Bupati Labuhanbatu nomor 028/65/BPKAD/2022 tentang pembentukan tim inventarisasi, Rabu (08/06/2022) di ruang rapat BPKAD Labuhanbatu, Kelurahan Ujung Bandar, Kecamatan Rantau Selatan. Penyusunan rencana kerja pelaksanaan Inventarisasi barang milik …

Wabup Buka Secara Resmi Grand Final Pentas Seni dan Kreasi Anak

Pirnas.com

08 Jun 2022

SUMATERANUSANTARA.COM | LABUHANBATU – Wakil Bupati membuka secara resmi acara Grand Final Pentas Seni dan Kreasi Anak Kabupaten Labuhanbatu tahun 2022 memperebutkan Trophy Bunda Paud Kabupaten Labuhanbatu. Sebanyak 10 orang anak untuk peserta mewarnai dan 10 pasang anak untuk peserta Fashion Show masuk Grand Final Pentas Seni dan Kreasi Anak Kabupaten Labuhanbatu tahun 2022 di Suzuya …

Ini Harapan Bunda Paud Ketika Hadiri Grand Final Pentas Seni Dan Kreasi Anak Labuhanbatu

Pirnas.com

08 Jun 2022

PIRNAS.COM | LABUHANBATU – Sebanyak 10 orang anak untuk peserta mewarnai dan 10 pasang anak untuk peserta Fashion Show masuk Grand Final Pentas Seni dan Kreasi Anak Kabupaten Labuhanbatu tahun 2022 di Suzuya Mall Rantauprapat, Selasa (07/06/2022). Di Kesempatan yang sama Bunda Paud Kabupaten Labuhanbatu dr.Hj.Maya Hasmita,S.PoG,MKM dalam sambutannya menyampaikan dengan adanya acara ini diharapkan …

216 Calon Jamaah Haji Asal Labuhanbatu Akan di Berangkatkan Pekan Depan Ke Asrama Haji Medan

Pirnas.com

08 Jun 2022

PIRNAD.COM | LABUJANBATU – Sebanyak 216 Calon Jemaah Haji asal Kabupaten Labuhanbatu akan berangkat ke Asrama Haji Medan pada, Selasa 14 Juni 2022 mendatang. Hal itu disampaikan oleh Sekretaris Daerah Kabupaten (Sekdakab) Labuhanbatu Ir.Muhammad Yusuf Siagian,MMA saat menggelar rapat di Ruang Rapat Kantor Bupati, Kecamatan Rantau Selatan, Selasa (07/06/2022). Sekda mengatakan, saat ini Truk pengangkut …

Pemkab Labuhanbatu Gelar Rencana Aksi Pencegahan Stunting Tingkat Daerah

Pirnas.com

08 Jun 2022

PIRNAS. COM|LABUHANBATU – Pemerintah Kabupaten Labuhanbatu gelar rencana aksi pencegahan stunting tingkat daerah yang di hadiri dan di buka oleh Wakil Bupati Labuhanbatu Hj. Ellya Rosa Siregar S. Pd di Ballroom Platinum Hotel Rantau Prapat (7/6/2022), Kabupaten Labuhanbatu, Sumatera Utara. Ellya Rosa mengatakan stunting adalah suatu permasalahan yang sangat mengganggu tumbuh kembangnya SDM dimanapun juga. Stunting …

Selain Peringati Hari Bersepeda Dunia Bupati Labuhanbatu Sempat Lakukan Penanaman Pohon

Pirnas.com

06 Jun 2022

PIRNAS.COM | LABUHANBATU -Dalam rangka memperingati Hari Sepeda Dunia, Bupati Labuhanbatu dr.H.Erik Adtrada Ritonga, MKM bersama Wakil Bupati Hj.Ellya Rosa Siregar, S.Pd,MM melalui komunitas pecinta sepeda ajak Masyarakat Labuhanbatu bersepeda bareng, Minggu (05/06/2022) yang diawali bersepeda dari Lapangan Ika Bina menuju Aek Paing, Kecamatan Rantau Utara untuk melakukan penanaman pohon. Kegiatan ini dilaksanakan dalam memperingati …

Bupati Sebagai Ketua Majelis Pembimbing Pramuka Membuka Jambore Cabang Labuhanbatu 2022

Pirnas.com

27 Mei 2022

PIRNAS.COM | LABUHAN BATU  – Diawali dengan upacara, Bupati Labuhanbatu, dr H.Erik Adtrada Ritonga,MKM, yang juga sebagai Ketua Majelis Pembimbing Pramuka cabang Labuhanbatu didampingi Wakil Bupati Labuhanbatu Hj. Ellya Rosa Siregar,S.Pd, MM, resmi membuka Jambore cabang Labuhanbatu tahun 2022 dibumi Perkemahan Jamcab desa janji Kecamatan Bilah barat Kamis 26/5/2022. Dalam amanatnya selaku pembina Upacara pembukaan …

POLRES LABUHANBATU BERHASIL AMANKAN PELAKU PEMBACOKAN DI DESA KAMPUNG PADANG KECAMATAN PANGKATAN

Pirnas.com

26 Mei 2022

PIRNAS.COM | LABUHANBATU  – Sat Reskrim Polres Labuhanbatu dan Polsek Bilah hilir amankan pelaku pembacokan di desa kampung padang Kec. Pangkatan Kab. Labuhanbatu (25/05/2022). Kapolres labuhanbatu AKBP ANHAR ARLIA RANGKUTI S.I.K menjelaskan kepada media, motif dari Pelaku berinisial JA (39) di kerkanakan pelaku sakit hati terhadap korban FARUZI SIREGAR (43) ,karena menghalangi jalan ke arah …

Wakil Bupati Ikuti Sidang Paripurna Laporan Reses Ke II DPRD Kabupaten Labuhanbatu

Pirnas.com

26 Mei 2022

PIRNAS.COM | LABUHAN BATU  – Wakil Bupati Labuhanbatu Hj.Ellya Rosa Siregar, S.Pd, MM, mengikuti sidang paripurna penyampaian laporan hasil reses ke II DPRD Kabupaten Labuhanbatu masa persidangan II tahun sidang ke III tahun 2022 di Ruang Rapat DPRD Kabupaten Labuhanbatu Rabu 25 Mei 2022. Hasil laporan disampaikan secara lintas Fraksi yang disampaikan oleh Ponimin dari …

Berita yang mungkin Anda suka
penganiayaan di Kebun Sawit Berujung Aksi Massa Karyawan PT Agrinas

Redaksi Syahrial

23 Jan 2026

Rokan Hulu, Riau || PIRNAS.COM – Seorang pekerja perkebunan PT Agrinas Palma Nusantara melaporkan dugaan penganiayaan yang dialaminya di area Afdeling IX Kebun Rantau Kasai, Desa Tambusai Utara, Kecamatan Tambusai Utara, Kabupaten Rokan Hulu, Riau, Rabu (21/1/2026) sekitar pukul 17.30 WIB. Peristiwa tersebut saat ini dalam penanganan pihak kepolisian. Korban berinisial ADL (41) menuturkan, kejadian bermula …

Kemenham RI Kanwil Sumut Gelar Rapat Identifikasi Dugaan Pelanggaran HAM di Labuhanbatu

Hidayat Chan

23 Jan 2026

PIRNAS.COM|LABUHANBATU-Kementerian Hak Asasi Manusia (Kemenham) Republik Indonesia Kantor Wilayah Sumatera Utara menggelar rapat identifikasi dugaan pelanggaran Hak Asasi Manusia (HAM) bertempat di Ruang Rapat Bupati, Kompleks Sekretariat Daerah Kabupaten Labuhanbatu, Jumat (23/01). Rapat tersebut dibuka secara resmi oleh Kepala Kantor Wilayah Kemenham Sumatera Utara, Dr. Flora Nainggolan, dan dihadiri oleh Kepala Bagian Hukum Setdakab Labuhanbatu …

Rapat Koordinasi Awal GTRA Kabupaten Labuhanbatu 2026 Digelar 

Hidayat Chan

23 Jan 2026

PIRNAS.COM|Labuhanbatu– Pemerintah Kabupaten Labuhanbatu menggelar Rapat Koordinasi Gugus Tugas Reforma Agraria (GTRA) Kabupaten Labuhanbatu sebagai upaya memperkuat sinergi lintas sektor dalam penataan aset dan penyelesaian konflik agraria di wilayah kabupaten Labuhanbatu. Rapat koordinasi yang berlangsung di ruang rapat Bupati Labuhanbatu jalan SM Raja Rantauprapat, Jum’at 23/1/2026 ini dihadiri oleh unsur pimpinan Forkopimda, Wakil Bupati, Sekdakab …

Evaluasi Program MBG, Sekda Labuhanbatu Ajak Pengelola Dapur dan SPPG Perkuat Komitmen Pelayanan

Hidayat Chan

20 Jan 2026

PIRNAS.COM|Labuhanbatu– Pemerintah Kabupaten Labuhanbatu terus berupaya memastikan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) berjalan dengan baik dan memberi manfaat maksimal bagi masyarakat. Sebagai bentuk kepedulian dan pengawasan, Sekretaris Daerah Kabupaten Labuhanbatu Ir. Hasan Heri Rambe, selaku Ketua Satuan Tugas (Kasatgas) MBG, menggelar rapat evaluasi bersama para pengelola dapur dan Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG). Rapat yang …

Paparkan Program ‘Gema Sahabat’, Bupati Labuhanbatu Dinyatakan Berhak Terima Anugerah Kebudayaan PWI Pusat Tahun 2026

Hidayat Chan

19 Jan 2026

PIRNAS.COM|LABUHANBATU-Bupati Labuhanbatu, dr. Hj. Maya Hasmita, Sp.OG., M.K.M., direncanakan menerima penghargaan Anugerah Kebudayaan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat tahun 2026, pada puncak perayaan Hari Pers Nasional (HPN) yang akan digelar di Serang, Banten, pada 9 Februari 2026 mendatang. Ketetapan itu tertuang dalam Berita Acara Anugerah Kebudayaan PWI Pusat : Kategori Bupati/Walikota Pada HPN 2026 di …

Antisipasi Cuaca Ekstrem, Sekda Labuhanbatu Dorong Penguatan Organisasi BPBD dan Budaya Gotong Royong

Hidayat Chan

19 Jan 2026

PIRNAS.COM|Labuhanbatu-Pemerintah Kabupaten Labuhanbatu tengah bersiap melakukan transformasi struktural pada Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) sekaligus memperketat kewaspadaan terhadap ancaman cuaca ekstrem. Hal tersebut ditegaskan oleh Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Labuhanbatu, Ir. Hasan Heri Rambe, saat memimpin Apel Gabungan Kelompok I di Lapangan BKPP, Senin (19/1). ​Dalam amanatnya, Sekda mengungkapkan bahwa penataan organisasi BPBD ke depan …

Kategori Terpopuler