Home » Tags "Banjarbaru"
Banjarbaru
Tata Kelola BMN dengan Baik, Lapas Banjarbaru Raih Penghargaan dari Kanwil Kemenkumham Kalsel

Pirnas.com

07 Sep 2023

  PIRNAS.COM | Banjarbaru – Lapas Kelas IIB Banjarbaru menerima penghargaan dari Kanwil Kemenkumham Kalsel atas kontribusi capaian terbaik ke-II Kanwil tipe B yang diraih Kanwil Kemenkumham Kalsel dari Kepala Biro Pengelolaan Barang Milik Negara (BMN) Kemenkumham RI dalam pengelolaan BMN dari pelaksanaan, perencanaan, pengadaan, Penatausahaan, Penggunaan, Pengamanan, dan pemeliharaan, pemanfaatan, sampai dengan pemusnahan dan …

1.364 Warga Binaan Lapas Banjarbaru Terima Remisi Umum HUT RI Ke-78, 16 Langsung Bebas

Pirnas.com

22 Agu 2023

  PIRNAS.COM | Banjarbaru – Sebanyak 1.364 Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) Lapas Kelas IIB Banjarbaru terima Remisi Umum (RU) Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia Ke-78, 16 orang diantaranya langsung bebas. Gubernur Kalimantan Selatan, H. Sahbirin Noor atau akrab disapa Paman Birin menyerahkan Surat Keputusan (SK) Remisi Umum secara simbolis kepada perwakilan Warga Binaan yang …

1.486 Warga Binaan Lapas Narkotika Karang Intan Terima Remisi Umum HUT Ke-78 Republik Indonesia

Pirnas.com

18 Agu 2023

  PIRNAS.COM | Banjarbaru – Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-78 Republik Indonesia tahun 2023, sebanyak 1.486 Warga Binaan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Narkotika Kelas IIA Karang Intan menerima Remisi Umum (RU). Surat Keputusan (SK) diserahkan simbolis oleh Gubernur Kalimantan Selatan H Sahbirin Noor terpusat di Lapas Banjarbaru, Kamis (17/8/2023). “Remisi ini merupakan bentuk apresiasi dan …

Cegah Penularan TBC, Lapas Banjarbaru Gelar Skirining Bagi Ribuan Warga Binaan

Pirnas.com

18 Agu 2023

  PIRNAS.COM | Banjarbaru – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Banjarbaru gelar Skrining Active Case Finding Tuberculosis (TBC) bagi ribuan Warga Binaan, Selasa (15/8/2023). Berlangsung di lapangan Lapas Banjarbaru, kegiatan selama 10 hari ini menggandeng Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Banjarbaru melalui Puskesmas Rawat Inap Cempaka dan Tirta Medical Center (TMC) Banjarmasin dengan target skrining 1.901 …

Penghormatan Jasa Para Pahlawan, Lapas Narkotika Karang Intan Bersihkan TMP Bumi Mas Karang Intan

Pirnas.com

04 Agu 2023

  PIRNAS.COM | Banjarbaru – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Narkotika Kelas IIA Karang Intan bersama masyarakat setempat langsungkan kegiatan bersih-bersih Taman Makam Pahlawan (TMP) Bumi Mas Kecamatan Karang Intan. Kegiatan ini digelar dalam rangka semarakkan Hari Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) Ke-78 Hari Dharma Karya Dhika tahun 2023, Kamis (03/8/2023). “Kegiatan bersih-bersih TMP ini dalam rangka …

Lapas Banjarbaru Juara I Turnamen Mini Soccer Antar Satker se-Kanwil Kemenkumham Kalsel Dalam Rangka HDKD ke-78 tahun 2023

Pirnas.com

01 Agu 2023

  PIRNAS.COM | Banjarbaru – Tim Mini Soccer Lapas Kelas IIB Banjarbaru ukir prestasi cemerlang dengan berhasil menjuarai turnamen Mini Soccer Antar Satuan Kerja di lingkungan Kantor Wilayah Kemenkumham Kalsel setelah di laga final mengalahkan Lapas Kelas IIA Kotabaru lewat adu penalti yang berlangsung di Lapangan Palm Mini Soccer Banjarbaru, Sabtu (29/7/2023). Menggunakan sistem gugur …

Lapas Banjarbaru Gelar Asesmen Akhir bagi Warga Binaan Peserta Rehabilitasi Sosial

Pirnas.com

25 Jul 2023

    PIRNAS.COM | Banjarbaru – Lapas Kelas IIB Banjarbaru selenggarakan asesmen akhir dan pemeriksaan urine bagi 180 Warga Binaan peserta Rehabilitasi Sosial Tahap I Tahun 2023, Senin (24/7/2023). Dalam kegiatan ini, Lapas Banjarbaru menggandeng Badan Narkotika Nasional Kota (BNNK) Banjarbaru sebagai tim assesor. Dalam keterangannya, Kalapas Kelas IIB Banjarbaru, Amico Balalembang mengatakan bahwa kegiatan …

Berita yang mungkin Anda suka
penganiayaan di Kebun Sawit Berujung Aksi Massa Karyawan PT Agrinas

Redaksi Syahrial

23 Jan 2026

Rokan Hulu, Riau || PIRNAS.COM – Seorang pekerja perkebunan PT Agrinas Palma Nusantara melaporkan dugaan penganiayaan yang dialaminya di area Afdeling IX Kebun Rantau Kasai, Desa Tambusai Utara, Kecamatan Tambusai Utara, Kabupaten Rokan Hulu, Riau, Rabu (21/1/2026) sekitar pukul 17.30 WIB. Peristiwa tersebut saat ini dalam penanganan pihak kepolisian. Korban berinisial ADL (41) menuturkan, kejadian bermula …

Kemenham RI Kanwil Sumut Gelar Rapat Identifikasi Dugaan Pelanggaran HAM di Labuhanbatu

Hidayat Chan

23 Jan 2026

PIRNAS.COM|LABUHANBATU-Kementerian Hak Asasi Manusia (Kemenham) Republik Indonesia Kantor Wilayah Sumatera Utara menggelar rapat identifikasi dugaan pelanggaran Hak Asasi Manusia (HAM) bertempat di Ruang Rapat Bupati, Kompleks Sekretariat Daerah Kabupaten Labuhanbatu, Jumat (23/01). Rapat tersebut dibuka secara resmi oleh Kepala Kantor Wilayah Kemenham Sumatera Utara, Dr. Flora Nainggolan, dan dihadiri oleh Kepala Bagian Hukum Setdakab Labuhanbatu …

Rapat Koordinasi Awal GTRA Kabupaten Labuhanbatu 2026 Digelar 

Hidayat Chan

23 Jan 2026

PIRNAS.COM|Labuhanbatu– Pemerintah Kabupaten Labuhanbatu menggelar Rapat Koordinasi Gugus Tugas Reforma Agraria (GTRA) Kabupaten Labuhanbatu sebagai upaya memperkuat sinergi lintas sektor dalam penataan aset dan penyelesaian konflik agraria di wilayah kabupaten Labuhanbatu. Rapat koordinasi yang berlangsung di ruang rapat Bupati Labuhanbatu jalan SM Raja Rantauprapat, Jum’at 23/1/2026 ini dihadiri oleh unsur pimpinan Forkopimda, Wakil Bupati, Sekdakab …

Evaluasi Program MBG, Sekda Labuhanbatu Ajak Pengelola Dapur dan SPPG Perkuat Komitmen Pelayanan

Hidayat Chan

20 Jan 2026

PIRNAS.COM|Labuhanbatu– Pemerintah Kabupaten Labuhanbatu terus berupaya memastikan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) berjalan dengan baik dan memberi manfaat maksimal bagi masyarakat. Sebagai bentuk kepedulian dan pengawasan, Sekretaris Daerah Kabupaten Labuhanbatu Ir. Hasan Heri Rambe, selaku Ketua Satuan Tugas (Kasatgas) MBG, menggelar rapat evaluasi bersama para pengelola dapur dan Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG). Rapat yang …

Paparkan Program ‘Gema Sahabat’, Bupati Labuhanbatu Dinyatakan Berhak Terima Anugerah Kebudayaan PWI Pusat Tahun 2026

Hidayat Chan

19 Jan 2026

PIRNAS.COM|LABUHANBATU-Bupati Labuhanbatu, dr. Hj. Maya Hasmita, Sp.OG., M.K.M., direncanakan menerima penghargaan Anugerah Kebudayaan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat tahun 2026, pada puncak perayaan Hari Pers Nasional (HPN) yang akan digelar di Serang, Banten, pada 9 Februari 2026 mendatang. Ketetapan itu tertuang dalam Berita Acara Anugerah Kebudayaan PWI Pusat : Kategori Bupati/Walikota Pada HPN 2026 di …

Antisipasi Cuaca Ekstrem, Sekda Labuhanbatu Dorong Penguatan Organisasi BPBD dan Budaya Gotong Royong

Hidayat Chan

19 Jan 2026

PIRNAS.COM|Labuhanbatu-Pemerintah Kabupaten Labuhanbatu tengah bersiap melakukan transformasi struktural pada Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) sekaligus memperketat kewaspadaan terhadap ancaman cuaca ekstrem. Hal tersebut ditegaskan oleh Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Labuhanbatu, Ir. Hasan Heri Rambe, saat memimpin Apel Gabungan Kelompok I di Lapangan BKPP, Senin (19/1). ​Dalam amanatnya, Sekda mengungkapkan bahwa penataan organisasi BPBD ke depan …

Kategori Terpopuler