Home » Daerah » Yayasan Ponpes Ummat Tahfizh Qur’an Al Barokah Laksanakan Kegiatan Labuhanbatu Bersholawat Dan Cinta Al-Qur’an

Yayasan Ponpes Ummat Tahfizh Qur’an Al Barokah Laksanakan Kegiatan Labuhanbatu Bersholawat Dan Cinta Al-Qur’an

Pirnas.com 22 Feb 2022

PIRNAS.COM | LABUHANBATU – Yayasan Pondok Pesantren ( Ponpes) Ummat Tahfizh Qur’an Al Barokah yang di gagas oleh Al ustadz Bambang Irawan SHI, melaksanakan kegiatan ‘Labuhanbatu bersholawat dan cinta Al Qur’an’ di jalan pemandian wisata Gunung Gajah, dusun Kampung Baru, Desa Lingga Tiga, Kecamatan Bilah hulu, Kabupaten Labuhanbatu, Sumatera Utara, yang akan di laksanakan hari senin malam selasa (28/2/2022). Sekitar pukul 20.00 wib/selesai.

Sebagai penyemangat dari gema sholawat dan cinta Al-Qur’an, Yayasan Tahfizh Qur’an Al Barokah menghadirkan hafizh Indonesia RCTI yaitu ananda Revan dan Revin serta Tegar harisandi.

Pantauaan awak media dengan pengurus pesantren Tahfizh Qur’an Ustzdz Bambang Irawan SHI mengatakan, kgiatan tersebut di laksanakan untuk memberikan motivasi kepada orang tua agar memberikan semangat kepada anak anaknya untuk bisa menjadi Tahfizh/ Tahfizha.

” Kita mengajak kepada umat untuk senantiasa mencintai Sholawat Nabi dan cinta Al-Qur’an. Sehingga ketika ummat sudah benar benar cinta dengan Sholawat dan Al-Qur’an maka hidupnya akan selalu bahagia dunia dan akhirat. ” Sebut ustdz.

Kemudian lanjutnya, dengan kegiatan ini, beliau berharap kiranya ummat bisa membantu berinfaq dan bersodaqoh untuk pembangunan pondok pesantren ummat Tahfizh Qur’an Al-Barokah Lingga tiga, karena tanpa dukungan dan bantuan dari ummat yang dermawan maka pembangunan pondok pesantren ummat ini tidak akan terealisasi. Terkhusus untuk para pejabat pemerintah baik dari pusat sampai tingkat Kabupaten serta para ulama yang tergabung dalam pemerintahan dari kementerian Agama hingga MUI, KUA, serta seluruh Ormas islam agar kiranya bisa mendukung baik moril maupun materil. ” Ujarnya.

Di tambah ustdz Bambng, dan begitu juga para elit politik yang peduli untuk membela agama Allah SWT, dan para pengusaha kiranya juga ikut andil untuk membantu menyukseskan acara ini maupun pembangungan nya, baik secara moril maupun materil. Maka saya mengajak kepada kaum muslimin/muslimat Kabupaten Labuhanbatu Raya untuk kiranya dapat hadir bersama sama menyaksikan acara Labuhanbatu bersholawat dan cinta Al-Qur’an agar kita termotivasi dengan lantunan ayat suci Al-Qur’an yang di suarakan oleh ananda Revan dan Revin serta Tegar Harisandi (seorang tunanetra) yang tidak bisa melihat secara zhohir tetapi bisa menjadi penghafal Al-Qur’an. ” Tutupnya.

( HD )

Comments are not available at the moment.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked*

*

*

Berita Terkait
Kemenham RI Kanwil Sumut Gelar Rapat Identifikasi Dugaan Pelanggaran HAM di Labuhanbatu

Hidayat Chan

23 Jan 2026

Post Views: 4 PIRNAS.COM|LABUHANBATU-Kementerian Hak Asasi Manusia (Kemenham) Republik Indonesia Kantor Wilayah Sumatera Utara menggelar rapat identifikasi dugaan pelanggaran Hak Asasi Manusia (HAM) bertempat di Ruang Rapat Bupati, Kompleks Sekretariat Daerah Kabupaten Labuhanbatu, Jumat (23/01). Rapat tersebut dibuka secara resmi oleh Kepala Kantor Wilayah Kemenham Sumatera Utara, Dr. Flora Nainggolan, dan dihadiri oleh Kepala Bagian …

Rapat Koordinasi Awal GTRA Kabupaten Labuhanbatu 2026 Digelar 

Hidayat Chan

23 Jan 2026

Post Views: 6 PIRNAS.COM|Labuhanbatu– Pemerintah Kabupaten Labuhanbatu menggelar Rapat Koordinasi Gugus Tugas Reforma Agraria (GTRA) Kabupaten Labuhanbatu sebagai upaya memperkuat sinergi lintas sektor dalam penataan aset dan penyelesaian konflik agraria di wilayah kabupaten Labuhanbatu. Rapat koordinasi yang berlangsung di ruang rapat Bupati Labuhanbatu jalan SM Raja Rantauprapat, Jum’at 23/1/2026 ini dihadiri oleh unsur pimpinan Forkopimda, …

Evaluasi Program MBG, Sekda Labuhanbatu Ajak Pengelola Dapur dan SPPG Perkuat Komitmen Pelayanan

Hidayat Chan

20 Jan 2026

Post Views: 438 PIRNAS.COM|Labuhanbatu– Pemerintah Kabupaten Labuhanbatu terus berupaya memastikan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) berjalan dengan baik dan memberi manfaat maksimal bagi masyarakat. Sebagai bentuk kepedulian dan pengawasan, Sekretaris Daerah Kabupaten Labuhanbatu Ir. Hasan Heri Rambe, selaku Ketua Satuan Tugas (Kasatgas) MBG, menggelar rapat evaluasi bersama para pengelola dapur dan Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi …

Paparkan Program ‘Gema Sahabat’, Bupati Labuhanbatu Dinyatakan Berhak Terima Anugerah Kebudayaan PWI Pusat Tahun 2026

Hidayat Chan

19 Jan 2026

Post Views: 469 PIRNAS.COM|LABUHANBATU-Bupati Labuhanbatu, dr. Hj. Maya Hasmita, Sp.OG., M.K.M., direncanakan menerima penghargaan Anugerah Kebudayaan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat tahun 2026, pada puncak perayaan Hari Pers Nasional (HPN) yang akan digelar di Serang, Banten, pada 9 Februari 2026 mendatang. Ketetapan itu tertuang dalam Berita Acara Anugerah Kebudayaan PWI Pusat : Kategori Bupati/Walikota Pada …

Antisipasi Cuaca Ekstrem, Sekda Labuhanbatu Dorong Penguatan Organisasi BPBD dan Budaya Gotong Royong

Hidayat Chan

19 Jan 2026

Post Views: 330 PIRNAS.COM|Labuhanbatu-Pemerintah Kabupaten Labuhanbatu tengah bersiap melakukan transformasi struktural pada Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) sekaligus memperketat kewaspadaan terhadap ancaman cuaca ekstrem. Hal tersebut ditegaskan oleh Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Labuhanbatu, Ir. Hasan Heri Rambe, saat memimpin Apel Gabungan Kelompok I di Lapangan BKPP, Senin (19/1). ​Dalam amanatnya, Sekda mengungkapkan bahwa penataan organisasi …

Wujudkan Labuhanbatu Bersih, DLH dan Unsur Muspika Pasang Spanduk Larangan Buang Sampah di Aek Nabara

Hidayat Chan

15 Jan 2026

Post Views: 366 PIRNAS.COM|Labuhanbatu– Dalam rangka mewujudkan program Bupati Labuhanbatu dr. Hj. Maya Hasmita Sp.OG. M.KM, Dinas Lingkungan Hidup (DLH) bersinergi dengan jajaran pimpinan Kecamatan Bilah Hulu melakukan langkah tegas dalam penanganan sampah. Upaya ini dilakukan melalui pemasangan spanduk imbauan Peraturan Daerah (PERDA) mengenai larangan membuang sampah sembarangan di kawasan Pasar Aek Nabara, Kecamatan Bilah …

Kategori Terpopuler