Home » Daerah » Terkena Radiasi HP, Siswa 6 Tahun Nyaris Buta

Terkena Radiasi HP, Siswa 6 Tahun Nyaris Buta

Pirnas.com 24 Feb 2021

PIRNAS.COM | DELI SERDANG –  Fitra Appandy (6) warga Jalan Karya, Dusun VII, Desa Bandar Setia, Kecamatan Percut Sei Tuan yang sempat viral membutuhkan uluran tangan para dermawan dengan penyakit mata yang dideritanya akibat terkena radiasi handphone sellular membuat penglihatannya nyaris buta.

Kejadian tersebut baru diketahui orangtuanya Ida alias Linda (39), Pertengahan Bulan Januari 2021, saat melihat anaknya sering menabrak dinding seakan susah memandang dan sianak sering memejamkan matanya dan mengeluarkan air mata. Melihat itu, Ida pun langsung memeriksa mata sianak, Alhasil, Ida mendapati mata anaknya menjadi Hitam dikelopak bawah dan samping serta kantung air mata membengkak.

“Ketahuannya Bulan lalu bang, saat sianak sering menabrak dinding dan terjatuh dengan sendirinya seolah-olah susah melihat, pas ditanyai katanya perih bang matanya, saat saya periksa makin Hitam matanya, Bola matanya tidak bening dan bewarna Abu-abu, kalau tidur pas saya periksa, matanya Merah kali bang tidak normal, kadang sering juling matanya sendiri”, jelas Ida kepada wartawan pirnas deli serdang

Ida menambahkan, lantaran kehidupannya pas-pasan, Ia tak langsung membawa berobat anaknya. Hingga akhirnya, saat melihat anaknya sudah semakin parah, dengan uluran para dermawan hingga saat ini pun masih mengharapkan bantuan para dermawan, Ida pun memberanikan diri membawa berobat ke salahsatu Dokter yang berada di Jalan Batangkuis, Deli Serdang, Kamis (17/02/2021).

Sesampainya ditempat perobatan, dokter langsung memeriksa dan memvonis mata anak Ibu Ida sudah parah dan syukurnya langsung dibawa berobat hingga tidak terjadi kebutaan, dengan rasa sedih sebagai orangtua, Ida pun pulang usai diberikan obat dan disuruh kembali 4 Hari kemudian.

“Saya takut anak saya dirujuk kerumah sakit besar, bakal dioperasi bang, sudah ada korbannya keponakan adik ipar meninggal dunia usai dioperasi lantaran tak tahan menahan sakit diurat saraf, jadi saya terus berdoa supaya tidak dirujuk kerumah sakit sembari meminta bantuan uluran tangan para dermawan”, harapnya.

Waktu pun berlalu dengan setiap hari Ida meminumkan obat kepada anaknya dengan harapan akan ada perubahan dari sebelumnya. Tiba saatnya, Senin (22/02/2021) Ida pun kembali berobat ke Dua kalinya dokter yang sama. Dengan hati yang berdebar, kabar gembira pun datang dengan hasil pemeriksaan dokter bahwa anaknya mengalami perubahan dan disuruh kembali 3 Hari kemudian untuk pengobatan lebih lanjut.

“Alhamdullilah bang gak jadi dirujuk kerumah sakit besar dan tdk jadi dioperasi, tadi saya tanya gimana kelanjutan soal anak saya, kata perawatnya anak saya mengalami perubahan, bila dokternya tak sanggup pasti bicara, dioper ketempat lain, tapi blom ada bicara gak sanggup dokternya, saya disuruh balik lagi 3 hari kemudian untuk pengobatan lanjut, mudah-mudahanlah bang sembuh total, tinggal nyari dananya tuk berobat kedepannya bang”, ungkap Ida kepada wartawan pirnas deli serdang

(Dedy syahputra)

Comments are not available at the moment.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked*

*

*

Berita Terkait
Indonesia Swasembada Pangan, Wabup Labuhanbatu Siapkan Strategi “Desa Contoh”

Hidayat Chan

07 Jan 2026

Post Views: 23 PIRNAS.COM|Labuhanbatu – Wakil Bupati Labuhanbatu, H. Jamri mengikuti agenda bersejarah secara virtual: Panen Raya dan Pengumuman Resmi Swasembada Pangan oleh Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, pada Rabu (7/1/2026). ​Bertempat di Aula Kantor Dinas Pertanian, Wabup didampingi oleh Waka Polres Labuhanbatu Kompol H. Matondang, Staf Ahli Bupati Turing Ritonga, Asisten II Ikram syahputra, …

Pemkab Labuhanbatu Kirim 12 Truk Bantuan untuk Korban Banjir di Tapteng, Tapsel, dan Taput

Hidayat Chan

10 Des 2025

Post Views: 53 Labuhanbatu|PIRNAS.COM-Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Labuhanbatu menunjukkan kepedulian dan solidaritasnya terhadap warga terdampak bencana dengan mengirimkan 12 truk, 4 Double Cabin dan 1 Pickup bantuan kemanusiaan untuk korban banjir yang melanda Kabupaten Tapanuli Tengah (Tapteng), Tapanuli Selatan (Tapsel), dan Tapanuli Utara (Taput). Bantuan diberangkatkan langsung dari rumah dinas Bupati Labuhanbatu Rabu 10/12/2025, dan dilepas …

Bupati Labuhanbatu Temui Warga Batang Toru dan Garoga Tapsel yang Terdampak Banjir

Hidayat Chan

10 Des 2025

Post Views: 498 TAPSEL|PIRNAS.COM-Bupati Labuhanbatu dr. Hj. Maya Hasmita , Sp.OG, MKM, melakukan kunjungan kemanusiaan ke wilayah Batang Toru dan Garoga, Kabupaten Tapanuli Selatan, pada Kamis 10/12/2025. Kunjungan ini dilakukan untuk melihat langsung kondisi warga yang terdampak banjir bandang sekaligus menyerahkan bantuan darurat dari Pemerintah Kabupaten Labuhanbatu. Bupati Labuhanbatu disambut hangat oleh masyarakat yang tengah …

Resepsi HUT ke-80 PGRI, Bupati Labuhanbatu: PGRI Aktor Utama Dunia Pendidikan

Hidayat Chan

08 Des 2025

Post Views: 511 LABUHANBATU||PIRNAS.COM-Resepsi Hari Ulang Tahun ke-80 Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) dan Hari Guru Nasional Tahun 2025 berjalan dengan penuh khidmat dan semarak, Senin (8/12/2025). Acara yang berlangsung di gedung serbaguna itu dihadiri oleh Bupati Labuhanbatu, jajaran Forkopimda, para guru, kepala sekolah, serta pengurus PGRI se-Labuhanbatu. Dalam sambutannya, Bupati Labuhanbatu dr. Hj. Maya …

Bupati Labuhanbatu Dukung KONI Lahirkan Atlet Muda Berprestasi

Hidayat Chan

06 Des 2025

Post Views: 362 LABUHANBATU||PIRNAS.COM-Bupati Labuhanbatu Hj. Maya Hasmita, Sp.OG, M.K.M, melalui Wakil Bupati H. Jamri ST, menyampaikan komitmen penuh Pemerintah Kabupaten dalam mendukung Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Labuhanbatu untuk melahirkan atlet-atlet muda berprestasi. Hal tersebut disampaikan Bupati saat menghadiri Rapat Kerja Kabupaten (Rakerkab) KONI Labuhanbatu yang digelar di Ruang rapat Bupati Labuhanbatu, Jln SM …

Wakil Bupati Labuhanbatu Sampaikan Harapan Besar di Konferensi GMNI 

Hidayat Chan

04 Des 2025

Post Views: 60 LABUHANBATU|PIRNAS.COM-Dalam sambutannya pada Konferensi Cabang Ke-IV DPC Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) Labuhanbatu yang di gelar di Aula Gedung PKK jalan Wr. Supratman Rantauprapat, Kamis 4 Desember 2025, Wakil Bupati Labuhanbatu menyampaikan sejumlah harapan penting bagi organisasi dan kader GMNI. Diantaranya Wabup berharap GMNI tetap hadir sebagai organisasi mahasiswa yang mampu memberikan …

Kategori Terpopuler