Home » Daerah » Sumatera Utara » *Disaat Ekonomi Lagi Terpuruk, Pengusaha Muda Belawan Tomtom Bantu Ringankan Beban Hidup Warga Belawan*

*Disaat Ekonomi Lagi Terpuruk, Pengusaha Muda Belawan Tomtom Bantu Ringankan Beban Hidup Warga Belawan*

Redaksi Syahrial 22 Mei 2025
MEDAN || PIRNAS.COM– Saat ini hampir semua warga masyarakat mengalami kesulitan yang disebabkan gonjang ganjingnya iklim perpolitikan dan birokrasi negeri ini, apalagi warga yang ada di Kecamatan Medan Belawan yang dihantui dengan maraknya aksi tawuran dan angka kriminalitas yang tinggi, sehingga berdampak pada perekonomian warga tersebut yang terus menurun.
Disaat warga Belawan sedang mengalami kesulitan, terutama untuk bertahannya hidup dengan biaya kebutuhan pangan yang terus melambung naik. Seorang pengusaha muda Belawan, Tom Agustinus Sinaga, SE. atau yang akrab dipanggil bang Tom itu coba berusaha untuk membantu meringankan beban hidup warga Belawan dengan menggelar bakti sosial berupa pemberian 500 goni beras dan sejumlah uang tunai, yang digelar di Taman Ecopriendly Boad, Jalan Sumatera Belawan, Rabu (21/05/2025) siang.
Dalam sambutannya, Bang Tom menyampaikan rasa sukur pada Tuhan yang telah memberikan rezeki berlebih, sehingga ia bisa ikut membantu meringankan beban hidup warga Belawan, dengan memberikan 500 goni beras dan sejumlah uang, ia hanya berharap doa dari warga Belawan agar dirinya dan keluarga senantiasa diberi kesehatan dan rezeki berlimpah, agar dirinya bisa terus membantu kesulitan warga di Belawan.
Kapolsek Belawan, AKP Ponijo, SH. yang turut hadir pada acara Bansos tersebut memberikan apresiasi dan terima kasih, karena Bang Tom sudah ikut peduli untuk meringankan beban hidup warga di Belawan. Orang nomor satu di Polsek Belawan itu juga berpesan, agar seluruh warga Belawa untuk selalu menjaga kamtibmas, cegah anak-anak remaja untuk tidak ikutan dalam aksi tawuran, kalau Belawan aman, niscaya ekonomi akan naik, inventor pun akan datang ke Belawan.
Dalam acara tersebut, tampak hadir juga seorang konten kreator “#KetuaSeparoh” yang videonya lagi viral dimedsos ditonton ribuan, bahkan ratusan ribu pollower, sebagai pembela dan asetnya orang miskin, yang selalu menyuarakan aspirasi dan keluhan masyarakat tersebut.
Disela acara, puluhan wartawan coba mewancarai #KetuaSeparoh, “izin KetuaSeparoh, apa kata-kata bijak untuk hari ini”, tanya seorang wartawan TV online.
Lalu KetuaSeparoh menjawab, “tetaplah berkarya dalam suatu tulisan yang bermakna”, tutur konten kreator tersebut, yang dulunya juga seorang jurnalis sejak tahun 90an.
Wartawan lainnya juga bertanya, “apa pendapat KetuaSeparoh terkait acara Bansos hari ini, bisa dipaparkan ketua”, tanya seorang wartawan media online.
“Baik, terima kasih rekan-rekan media, yang pertama ketua sampaikan apresiasi buat bang Tom yang selalu peduli dengan warga Belawan, kegiatan berbagi seperti ini rutin dilakukan bang Tom, dalam setahun bisa beberapa kali dan ketua selalu diundang beliau untuk hadir”, ucap konten kreator itu.
Terus yang kedua, ketua berharap ini menjadi contoh buat para pengusaha lainnya yang berbisnis di Belawan, jangan cuma kalian meraup hasil potensi ekonomi yang ada di Belawan ini, tapi kalian merasa tidak peduli dengan warga Belawan.
Ketua merasa salut dengan bang Tom, orangnya rendah hati, bergaul, tidak sombong pada siapapun, dermawan dan selalu peduli dengan warga Belawan, ya..contoh dan ikutilah jejak beliau. papar KetuaSeparoh tersebut.
(Tim/Red)

Comments are not available at the moment.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked*

*

*

Berita Terkait
Sat Reskrim Polres Pelabuhan Belawan Tangkap Juru Tulis Judi Togel di Jalan Rawe V

Redaksi Syahrial

17 Jan 2026

Post Views: 20 BELAWAN || PIRNAS.COM – Satuan Reserse Kriminal Polres Pelabuhan Belawan pada Sabtu, 10 Januari 2026 berhasil mengungkap praktik perjudian jenis togel dengan melakukan penangkapan terhadap seorang tersangka di Jalan Rawe V, Kelurahan Tangkahan. Tersangka yang diamankan diketahui bernama Tugiono (55), warga setempat. Dalam penangkapan tersebut, petugas mengamankan sejumlah barang bukti berupa uang …

Polsek Stabat Ungkap Kasus Peredaran Narkotika di Kecamatan Wampu, Kapolres Langkat Apresiasi Peran Masyarakat

Redaksi Syahrial

07 Jan 2026

Post Views: 31 LANGKAT || PIRNAS.COM – Komitmen Kepolisian dalam memberantas peredaran narkotika terus ditunjukkan jajaran Polres Langkat. Unit Reskrim Polsek Stabat berhasil mengungkap kasus tindak pidana narkotika di Dusun VII Bukit Dinding, Desa Besilam BL, Kecamatan Wampu, Kabupaten Langkat. Rilis ini disampaikan kepada publik pada Rabu (07/01/2026). Pengungkapan kasus tersebut terjadi pada Senin, 5 …

Sambut Tahun Baru 2026, Polres Langkat Ajak Masyarakat Rayakan dengan Aman dan Bermakna

Redaksi Syahrial

30 Des 2025

Post Views: 30 LANGKAT-SUMUT || PIRNAS.COM –Menyambut pergantian Tahun Baru 2026, Kepolisian Resor Langkat mengimbau seluruh masyarakat agar merayakan malam tahun baru dengan cara yang sederhana, aman, dan penuh makna. Imbauan tersebut disampaikan guna menciptakan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) yang kondusif. Kapolres Langkat AKBP David Triyo Prasojo, S.H., S.I.K., M.Si. menegaskan pentingnya kesadaran …

Polres Langkat Tegas Berantas Narkoba, Dua Lokasi Rawan di Tanjung Pura Dibersihkan

Redaksi Syahrial

29 Des 2025

Post Views: 42 LANGKAT -SUMUT || PIRNAS.COM -Komitmen Polres Langkat dalam memerangi penyalahgunaan narkotika terus dibuktikan melalui langkah nyata di lapangan. Tim gabungan Satres Narkoba Polres Langkat bersama Polsek Tanjung Pura kembali melakukan penyisiran terhadap lokasi-lokasi yang diduga kerap dijadikan tempat penyalahgunaan narkoba di wilayah Kecamatan Tanjung Pura, Kabupaten Langkat.Minggu (28/12/25) Kegiatan ini dipimpin langsung …

Polsek Padang Tualang Amankan Terduga Pelaku Pembunuhan di Desa Buluh Telang

Redaksi Syahrial

23 Des 2025

Post Views: 34   LANGKAT || PIRNAS.COM Personel Polsek Padang Tualang, jajaran Polres Langkat, berhasil mengamankan seorang terduga pelaku tindak pidana pembunuhan yang terjadi di Dusun VII Air Panas, Desa Buluh Telang, Kecamatan Padang Tualang, Kabupaten Langkat, Selasa (23/12/2025). Peristiwa tersebut terjadi pada Senin sore, 22 Desember 2025, sekitar pukul 17.30 WIB, berawal dari laporan …

Kapolres Binjai Berikan Bingkisan Natal 2025 Kepada Personil Dan Wartawan

Redaksi Syahrial

22 Des 2025

Post Views: 37 BINJAI|| PIRNAS.COM – Kapolres Binjai Akbp Bambang C. Utomo, S.H., S.I.K., M.Si, memberikan bingkisan Natal 2025 kepada personil polres Binjai, wartawan dan tokoh agama kristen di lapangan apel mapolres Binjai jalan sultan hasanuddin No.1 Binjai, kota Binjai provinsi sumatera utara, Senin, 22/12/25. Pemberian bingkisan ini menandakan kepedulian pimpinan terhadap jajarannya, baik anggota …

Kategori Terpopuler