Home » Daerah » Rahmad : Penderita Usus Bocor Ini Butuh Uluran Tangan

Rahmad : Penderita Usus Bocor Ini Butuh Uluran Tangan

Pirnas.com 28 Jun 2021

PIRNAS.COM | MADINA – Rahmad (49) Penderita usus bocor warga Desa Simangambat Tb, Kecamatan Tambangan, Kabupaten Mandailing Natal, Saat ini tidak lagi bisa bekerja pasca operasi usus buntu dan bocor yang dijalaninya satu bulan lalu Minggu (27/6/2021).

Pria tiga anak yang berprofesi sebagai tukang dodos karet ini menjelaskan, sudah menjalani operasi di rumah sakit umum Panyabungan.

Selain usus buntu, menurut keterangan dokter ia juga di diagnosa lambung bocor, oleh dokter Rsud panyabungan, sekali operasi menghabiskan uang jutaan rupiah itupun uang hasil patungan keluarga saya dan istri,”ujarnya.

Diceritakannya lagi, pasca dilakukan operasi pertama, ia mengaku mengalami sakit perut luar biasa, dan beberapa hari setelah operasi dia mengalami batuk, sehingga mengakibatkan jahitan diperutnya terbuka dan mengeluarkan cairan,

Ahirnya, keluarga Rahmad sepakat berkonsultasi dengan dokter. Keputusannya, Rahmad dirujuk dan dioperasi kembali di rsud panyabungan, selang operasi pertama, pada operasi kedua ini usus rahmad dikeluarkan dan dijadikan pembuangan kotoran,

Beberapa bulan setelah operasi, rahmad dan keluarga kembali konsultasi ke dokter, namun pihak rsud mengarahkan rahmad untuk cek dan operasi kedepannya harus ke bukit tinggi, di rsud panyabungan ini tak bisa lagi ujar dokter yang ditirukan oleh Rahmad.

Di bulan juli nanti, genap lima bulan kantong kotoran menempel ditubuh rahmad sejak dioperasi, sementara mau berangkat ke bukit tinggi untuk operasi kembali, namun Rahmad dan keluarga mengaku tidak memiliki biaya sepersen pun saat ini lagi,

Bpjs yang dimiliki sepertinya takkan berlaku untuk menanggung semua biaya makan dan tranfortasi, bakal tetap perlu biaya, ini belum tau mau gimana, uang juga ngak ada, kebun orang tua sudah terjual,”ungkap Rahmad.

( Mhd rasyid Nst )

Tags :

Comments are not available at the moment.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked*

*

*

Berita Terkait
Kembali Gelar Razia, KA KPLP : Tidak Ditemukan Barang Terlarang

Harsusilawati

22 Nov 2024

Post Views: 3 Pirnas.Com | Batu Bara – Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Labuhan Ruku kembali menggelar kegiatan penggeledahan rutin pada blok hunian warga binaan, Jum’at (22/11/2024). Kegiatan ini dilakukan sebagai bagian dari upaya serius dalam memberantas peredaran HALINAR (handphone, pungli, dan narkoba) di dalam lapas. Penggeledahan yang dipimpin oleh Ziko Lukita selaku Kepala Kesatuan Pengamanan …

Sukses Gelar Simulasi, Lapas Labuhan Ruku Kanwil Kemenkumham Sumut Siap Hadapi Pilkada Tahun 2024

Harsusilawati

22 Nov 2024

Post Views: 5 Pirnas.Com | Batu Bara – Lapas Kelas IIA Labuhan Ruku sukses menggelar simulasi pemungutan dan penghitungan suara serta penggunaan aplikasi Sirekap. Kegiatan yang melibatkan berbagai pihak ini bertujuan untuk memastikan kelancaran proses pemilu bagi warga binaan, Kamis(21/11/2024) Kegiatan yang berlangsung di Lapangan Upacara dalam dihadiri oleh Plh Kalapas Labuhan Ruku Suriawan dan …

Polres Labuhanbatu bersama Polsek Kualuh Hulu berhasil mengungkap Kasus Penculikan Gadis Remaja

Hidayat Chan

21 Nov 2024

Post Views: 9 PIRNAS.COM|Labuhanbatu –Pengungkapan Kasus tindak Pidana Penculikan dan pemerasan dan menguasai, memiliki Senjata api Rakitan dan Shotgun tampa Izin dengan motif jual beli Narkotika Jenis Sabu senilai Rp. 400.000.000,- antara pelaku utama dengan abang kandung Korban Terjadi pada hari minggu pada tanggal 17 November 2024 Pukul 14.30 Wib di Jl. Pandawa Link. Empat …

Pastikan Keamanan Terjaga, Lapas Labuhan Ruku Kanwil Kemenkumham Sumut Lakukan Kontrol Keliling

Harsusilawati

21 Nov 2024

Post Views: 13 Pirnas.Com | Batu Bara – Dalam rangka memastikan keamanan dan ketertiban di Lapas Kelas IIA Labuhan Ruku Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Utara, KA KPLP dan Kasi Kamtib beserta jajaran melakukan kontrol keliling ke blok hunian warga binaan pada Rabu (20/11/2024). Langkah ini dilakukan sebagai bagian dari upaya menjaga situasi …

Gandeng BPBD Batubara, Lapas Labuhan Ruku Kanwil Kemenkumham Sumut Gelar Sosialisisasi dan Simulasi Penanggulangan Bencana Alam

Harsusilawati

15 Nov 2024

Post Views: 16 Pirnas.Com | Batubara – Lapas Labuhan Ruku menggelar sosialisasi dan simulasi penanggulangan bencana alam bersama Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Batubara Pada Kamis, (14/11/2024). Kegiatan ini bertujuan meningkatkan kesiapsiagaan seluruh petugas dan warga binaan dalam menghadapi potensi bencana, seperti gempa bumi Kegiatan tersebut dilaksanakan mulai pukul 09.30 WIB s/d 11.30 WIB. …

Perkuat Sinergitas, Kalapas Labuhan Ruku Terima Kunjungan Pj Bupati Batubara, Kapolres Batubara, Kejari Batubara dan KPU Batubara

Harsusilawati

15 Nov 2024

Post Views: 17 Pirnas.Com | Batubara – Dalam rangka memperkuat sinergitas dengan Forkopimda, Kepala Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Labuhan Ruku, Alexander Lisman Putra terima kunjungan PJ Bupati Batubara, Kapolres Batubara, kejari Batubara dan KPU Batubara pada Kamis(14/11/2024) Bertempat di ruangan Kalapas. Pj Bupati Batubara, Heri Wahyudi, Kapolres Batubara Kejari Batubara dan KPU Batubara berdiskusi dengan …

Kategori Terpopuler