Home » Daerah » Polres Labusel Giat Minggu Kasih Di Gereja GKPI Kotapinang , Kabag OPS : Jaga Kamtibmas Lingkungan Kita

Polres Labusel Giat Minggu Kasih Di Gereja GKPI Kotapinang , Kabag OPS : Jaga Kamtibmas Lingkungan Kita

Harsusilawati 22 Jul 2024

 

Pirnas.com | Labuhanbatu Selatan – Untuk mempererat silaturahmi dan hubungan yang baik dengan masyarakat, Polres Labuhanbatu Selatan menggelar kegiatan *”Minggu Kasih”* di Gereja GKPI Kotapinang Resort Kotapinang Kecamatan Kotapinang Kabupaten Labuhanbatu Selatan, Minggu (21/7/2024).

Hadir dalam kegiatan Minggu Kasih tersebut, mewakili Kapolres Labuhanbatu Selatan Kabag OPS Polres Labuhanbatu Selatan KOMPOL Hasoloan Sinambela, S.H., Kanit Intelkam Polsek Kotapinang AKP N Simbolon, KBO Satnarkoba Polres Labuhanbatu Selatan IPTU Anwar Rasyid, Kanit Dalmas Polres Labuhanbatu Selatan IPDA F Hutauruk, KBO Binmas Polres Labuhanbatu Selatan IPDA A.H. Hasibuan, Personel Bhabinkamtibmas Polsek Kotapinang.
Sementara sebagai pengkotbah Pnt. H
Br Pasaribu dan dihadiri juga para Jamaat Gereja GKPI Kotapinang.

Selesai acara kebaktian dan keagamaan, Kabag OPS Polres Labuhanbatu Selatan KOMPOL Hasoloan Sinambela, S.H., menyampaikan pesan-pesan Kamtibmas kepada jemaat yang hadir.
“Untuk menegaskan bahwa Polisi sebagai penjaga keamanan, pengayom, pelindung, dan penegak hukum maka silahkan masyarakat memberikan masukan dan kritik serta saran.
Selain itu, kami juga menyampaikan bahwa saat ini Polres Labuhanbatu Selatan melaksanakan Operasi Patuh Toba 2024 yang digelar serentak diseluruh Indonesia, maka patuhilah aturan dan rambu-rambu lalu lintas maupun aturan yang ada”.ujar KOMPOL Hasoloan.

Selain itu, KOMPOL Hasoloan juga mengajak seluruh jemaat untuk menjaga situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif.
“Polres Labuhanbatu Selatan juga berkomitmen dalam memberantas narkoba dan meminta bantuan dari warga masyarakat untuk memberikan informasi terkait peredaran dan penyalahgunaan narkoba.
Kami juga mengingatkan kepada masyarakat jangan sampai terlibat dalam judi online, arisan online, dan pinjaman online karena akan merusak ekonomi dan kehidupan kita yang harmonis baik dengan keluarga maupun kepada masyarakat yang lain”.sambung Kabag OPS Polres Labuhanbatu Selatan tersebut.

Polres Labuhanbatu Selatan yang Presisi siap mengamankan agenda Pilkada serentak Tahun 2024 dan agenda Kamtibmas dengan terus berbuat baik, kerja cepat, cerdas dan tuntas serta ikhlas.

( Tim )

Comments are not available at the moment.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked*

*

*

Berita Terkait
Kapolres Labusel dan Wakil Bupati Sambut Kunjungan Karojakstra Stamarena Mabes Polri

Redaksi Syahrial

14 Jan 2026

Post Views: 11 LABUSEL – SUMUT || PIRNAS.COM— Kapolres Labuhanbatu Selatan bersama Wakil Bupati Labuhanbatu Selatan menyambut kunjungan kerja Kepala Biro Perencanaan dan Administrasi Strategi (Karojakstra) Stamarena Mabes Polri, Brigjen Pol Dr. Adex Yudiswan, S.H., S.I.K., M.Si, ke Polres Labuhanbatu Selatan, Rabu (14/1/2026). Kunjungan kerja tersebut dilakukan dalam rangka peninjauan lahan pembangunan rumah dinas atau …

Sat Resnarkoba Polres Labuhanbatu Selatan Mengamankan 27,869 kg Ganja Kering.

Redaksi Syahrial

12 Jan 2026

Post Views: 36 LABUSEL || PIRNAS.COM – Sat Resnarkoba Polres Labusel berhasil mengamankan inisial D warga Langga Payung kecamatan Sungai Kanan kabupaten Labuhanbatu Selatan Sebanyak 26 bal Daun Ganja Kering Seberat 27,869 kg Netto,berhasil di Aman Satres Narkoba Polres Labuhanbatu Selatan pada hari jumaat tanggal 9 Januari 2026,selain itu juga mengamankan Satu unit mobil footeverest …

Indonesia Swasembada Pangan, Wabup Labuhanbatu Siapkan Strategi “Desa Contoh”

Hidayat Chan

07 Jan 2026

Post Views: 23 PIRNAS.COM|Labuhanbatu – Wakil Bupati Labuhanbatu, H. Jamri mengikuti agenda bersejarah secara virtual: Panen Raya dan Pengumuman Resmi Swasembada Pangan oleh Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, pada Rabu (7/1/2026). ​Bertempat di Aula Kantor Dinas Pertanian, Wabup didampingi oleh Waka Polres Labuhanbatu Kompol H. Matondang, Staf Ahli Bupati Turing Ritonga, Asisten II Ikram syahputra, …

Ketua Umum DPP LSM PKRN Tegaskan Kepengurusan DPD Rokan Hilir SudahTidak Lagi Aktif Sejak 1 tahun yang lalu

Redaksi Syahrial

26 Des 2025

Post Views: 62 ROKAN HILIR-RIAU  || PIRNAS.COM– Ketua Umum Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Lembaga Swadaya Masyarakat Pembela Keadilan Rakyat Nusantara (LSM PKRN), Jonpiter Siahaan, S.H., menegaskan bahwa kepengurusan Dewan Pimpinan Daerah (DPD) LSM PKRN Kabupaten Rokan Hilir beserta seluruh anggotanya telah dinyatakan tidak aktif sejak 1 tahun yang lalu. Penegasan tersebut disampaikan Jonpiter Siahaan pada …

Tim Opsnal Reskrim Polsek Kampung Rakyat Amankan Dugaan Penampungan TBS Ilegal

Redaksi Syahrial

16 Des 2025

Post Views: 45 LABUSEL-SUMUT  || PIRNAS.COM — Tim Opsnal Reskrim Polsek Kampung Rakyat berhasil mengamankan sindikat penampungan Tandan Buah Segar (TBS) kelapa sawit yang diduga ilegal di wilayah Sripinang, Desa Pekan Tolan, Kecamatan Kampung Rakyat, Selasa (16/12/2025). Penggerebekan tersebut dipimpin langsung oleh Kanit Reskrim Polsek Kampung Rakyat, Ipda R. Nenggolan, S.H., atas perintah Kapolsek Kampung Rakyat …

PTPN IV Regional I Labuhanbatu Selatan Gelar Pasar Murah Bersama Pemda Jelang Nataru

Redaksi Syahrial

16 Des 2025

Post Views: 47 LABUSEL-SUMUT || PIRNAS.COM — Menjelang perayaan Natal dan Tahun Baru 2025/2026, PTPN IV Regional I yang tergabung dalam Gabungan Labuhanbatu Selatan (GLS) bekerja sama dengan Pemerintah Kabupaten Labuhanbatu Selatan dan Perum Bulog menggelar pasar murah bahan kebutuhan pokok. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Senin, 9 Desember 2025, di Kantor Desa Aek Batu, Cikampak, Kecamatan …

Kategori Terpopuler