Home » Daerah » PERSONIL POLSEK KUALUH HILIR SERGAP TERDUGA PENYALAH GUNAAN NARKOTIKA

PERSONIL POLSEK KUALUH HILIR SERGAP TERDUGA PENYALAH GUNAAN NARKOTIKA

Pirnas.com 10 Feb 2020

PIRNAS.COM & PIRNAS.ORG | LABURA- Dipimpin Kanit Reskrim, Ipda Gunawan Sinurat SH MH, Personil Polsek Kualuh Hilir berhasil meringkus terduga penyalah gunaan obat-obat terlarang atau narkotika jenis sabu-sabu, di Jln Ahmad Yani Kelurahan Tanjung Leidong Kecamatan Kualuh Leidong Kabupaten Labuhanbatu Utara pada hari Jumat, (07/02/2020) sekira pukul 17.00 Wib.

Menurut penjelasan Kapolsek Kualuh Hilir melalui Kanit Reskrim Polsek Kualuh Hilir Ipda Gunawan Sinurat SH MH, Penangkapan sendiri direalisasikan dalam upaya pemberantasan TP. Narkotika dalam rangka OPERASI ANTIK TOBA 2020 di Wilayah hukum Polsek Kualuh Hilir.

” Ya kami akan berusaha semaksimal mungkin untuk memberantas peredaran dan penyalah gunaan narkotika, dan visi kita menekan angka kejahatan khususnya narkotika yang cenderung mengakibatkan pengaruh negatif bagi generasi muda”. Sebut Kanit.

Kemudian penangkapan ini berawal dari informasi masyarakat, sehingga tim Unit Reskrim Polsek Kualuh Hilir dipimpin Kanit Reskrim IPDA GUNAWAN SINURAT,SH,MH bergerak dengan sigap dan melakukan penyergapan. Setelah disergap terduga duketahui berinisial CE (29) yang merupakan warga Jl Ahmad Yani Kel. Leidong Kec. Kualuh Leidong Kab. Labura.

Selain terduga personil Polsek Kualuh Hilir juga menyita barang bukti dari tersangka berupa 1 (satu) bungkus plastik kecil berisi serbuk putih diduga narkotika jenis sabu dengan berat sekira 1/4 gram.
Selanjutnya tersangka dibawa ke Polsek Kualuh Hilir guna proses hukum.

Masyarakat yang juga tokoh masyarakat Kualuh Hilir Berinisial SD (57) mengapresiasi kesigapan Kanit Reskrim Polsek Kualuh Hilir dan Personilnya, yang bergerak cepat hingga berhasil mengamankan pelaku.
“Kami mengapresiasi Pak Kanit dan personilnya, Bisa dengan cepat mengamankan pelakunya, harapan kami bisa bersih, sehingga kami sebagai orang tua bisa melihat anak-anak kami jauh dari obat haram itu”. Sebut SD melalui pesan whatsapp nya.

( TIM )

Tags :

Comments are not available at the moment.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked*

*

*

Berita Terkait
Sukses Gelar Simulasi, Lapas Labuhan Ruku Kanwil Kemenkumham Sumut Siap Hadapi Pilkada Tahun 2024

Harsusilawati

22 Nov 2024

Post Views: 2 Pirnas.Com | Batu Bara – Lapas Kelas IIA Labuhan Ruku sukses menggelar simulasi pemungutan dan penghitungan suara serta penggunaan aplikasi Sirekap. Kegiatan yang melibatkan berbagai pihak ini bertujuan untuk memastikan kelancaran proses pemilu bagi warga binaan, Kamis(21/11/2024) Kegiatan yang berlangsung di Lapangan Upacara dalam dihadiri oleh Plh Kalapas Labuhan Ruku Suriawan dan …

Polres Labuhanbatu bersama Polsek Kualuh Hulu berhasil mengungkap Kasus Penculikan Gadis Remaja

Hidayat Chan

21 Nov 2024

Post Views: 8 PIRNAS.COM|Labuhanbatu –Pengungkapan Kasus tindak Pidana Penculikan dan pemerasan dan menguasai, memiliki Senjata api Rakitan dan Shotgun tampa Izin dengan motif jual beli Narkotika Jenis Sabu senilai Rp. 400.000.000,- antara pelaku utama dengan abang kandung Korban Terjadi pada hari minggu pada tanggal 17 November 2024 Pukul 14.30 Wib di Jl. Pandawa Link. Empat …

Pastikan Keamanan Terjaga, Lapas Labuhan Ruku Kanwil Kemenkumham Sumut Lakukan Kontrol Keliling

Harsusilawati

21 Nov 2024

Post Views: 11 Pirnas.Com | Batu Bara – Dalam rangka memastikan keamanan dan ketertiban di Lapas Kelas IIA Labuhan Ruku Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Utara, KA KPLP dan Kasi Kamtib beserta jajaran melakukan kontrol keliling ke blok hunian warga binaan pada Rabu (20/11/2024). Langkah ini dilakukan sebagai bagian dari upaya menjaga situasi …

Gandeng BPBD Batubara, Lapas Labuhan Ruku Kanwil Kemenkumham Sumut Gelar Sosialisisasi dan Simulasi Penanggulangan Bencana Alam

Harsusilawati

15 Nov 2024

Post Views: 13 Pirnas.Com | Batubara – Lapas Labuhan Ruku menggelar sosialisasi dan simulasi penanggulangan bencana alam bersama Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Batubara Pada Kamis, (14/11/2024). Kegiatan ini bertujuan meningkatkan kesiapsiagaan seluruh petugas dan warga binaan dalam menghadapi potensi bencana, seperti gempa bumi Kegiatan tersebut dilaksanakan mulai pukul 09.30 WIB s/d 11.30 WIB. …

Perkuat Sinergitas, Kalapas Labuhan Ruku Terima Kunjungan Pj Bupati Batubara, Kapolres Batubara, Kejari Batubara dan KPU Batubara

Harsusilawati

15 Nov 2024

Post Views: 14 Pirnas.Com | Batubara – Dalam rangka memperkuat sinergitas dengan Forkopimda, Kepala Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Labuhan Ruku, Alexander Lisman Putra terima kunjungan PJ Bupati Batubara, Kapolres Batubara, kejari Batubara dan KPU Batubara pada Kamis(14/11/2024) Bertempat di ruangan Kalapas. Pj Bupati Batubara, Heri Wahyudi, Kapolres Batubara Kejari Batubara dan KPU Batubara berdiskusi dengan …

Jelang Pilkada Serentak, Kalapas Labuhan Ruku Kanwil Kemenkumham Sumut Berikan Arahan Kepada Warga Binaan

Harsusilawati

14 Nov 2024

Post Views: 18 Pirnas.Com | Batu Bara – Kalapas Labuhan Ruku Alexander Lisman Putra didampingi Pejabat Struktural memberikan pengarahan terkait Pilkada Tahun 2024 di Lapangan Lapas pada Kamis(14/11/2024) Kegiatan ini bertujuan untuk mengajak dan memastikan warga binaan menggunakan hak suaranya dengan baik. Kalapas Labuhan Ruku, Alexa menegaskan tidak ada mengarahkan warga binaan untuk mendukung dan …

Kategori Terpopuler