Home » Daerah » Peringati Hari Kartini, Polwan Polres Batubara Gelar Baksos

Peringati Hari Kartini, Polwan Polres Batubara Gelar Baksos

Pirnas.com 22 Apr 2021

PIRNAS.COM | Batubara – Meperingati Hari Kartini pada 21 April 2021, Polwan Polres Batubara dipimpin Kabag Sumda Kompol Efrida Lumban Raja SE, menggelar Bakti sosial mengunjungi para ibu-ibu janda tangguh dibeberapa Desa Kab. Batubara Rabu sore (21/4/2021).

Kepada Pirnas, Kompol Efrida Lumban Raja SE mengatakan, diawali dengan apel dan berdo’a Polwan cantik-cantik jajaran Polres Batubara melangkah dengan niat mengunjungi ibu-ibu janda tangguh dan memperjuangkan hidup dengan menjadi tulang punggung keluarga. Dikatakan Kompol Efrida Lumban Raja SE diantaranya sasaran pertama Polwan Polres Batubara Nek Rodiah (82) yang menjadi tulang punggung menghidupi kedua anaknya dengan berjualan sapu dari lidi dan bungkus ketupat dibantu anak perempuannya memiliki keterbelakangan mental. Sedangkan anak laki-lakinya mengidap penyakit gangguan jiwa sebut saja Tono.

Keterangan yang diperoleh sebut Kompol Efrida Lumban Raja SE, anak Nek Rodiah berumur 40 Tahun mengalami gangguan jiwa pasca pulang dari Malaysia 12 Tahun lalu, tiba-tiba tidak waras dan tidak di ketahui sebabnya. Hasil investigasi tim Polres Batubara Nek Rodiah hanya pasrah dan berusaha sekuat tenaga agar anaknya bisa tetap hidup dengan hasil dagangan menjajakan penyapu lidi dan bungkus ketupat Rp.7000/ hari. Sangat miris ucap Kompol Efrida Lumban Raja SE. Untuk mencukupi kebutuhan hari-hari Nek Rodiah kerap ditopang jiran dan tetangga, nah Nek Rodiahlah sosok Kartini sampai sekarang masi bisa berjuang, sebutnya.

Kompol Efrida Lumban Raja SE mengisahkan Kartini, “Kartini terdahulu ternyata masih ada Kartini Indonesia yang sejati, sosok Polwan-Polwan dari Polres Batubara. Para Polwan Polres Batubara terpanggil untuk melakukan Bakti sosial membantu para pejuang tangguh para wanita yang memperjuangkan kehidupan anak-anaknya sebagai tulang punggung keluarga. Jesika, Rani, Eva, Ester Kartini sejati dengan mengedukasi masyarakat untuk bisa berkarya dan peduli kepada sesama melanjutkan cita-cita RA. Kartini menjadikan masyarakat dapat bertahan dengan apa yang mereka bisa.

Kabag Sumda Kompol Efrida Lumban Raja SE menambahkan bulan Ramadhan, “bulan yang penuh keberkahan. Kami (red) menilai para Kartini saat ini adalah ibu dan janda yang berjuang demi anak-anak nya, menjadi tulang punggung dan harus berjuang sendiri tanpa suami. Disamping kita memberikan bantuan, Polwan Polres Batubara juga mengajarkan bagai mana cara mencari tambahan pendapatan sehari-hari seperti membuat usaha rumahan yang bisa di titipkan di warung-warung. Nek Rodiah
lahir sebelum Indonesia merdeka, kami harap mereka bisa menjadi contoh bagi generasi muda, bahwasanya menjadi kartini adalah sosok perempuan yang pantang menyerah berjuang untuk bisa mandiri dan tangguh untuk keluarga,” sebut Kabag Sumda.

(als)

Tags :

Comments are not available at the moment.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked*

*

*

Berita Terkait
Kemenham RI Kanwil Sumut Gelar Rapat Identifikasi Dugaan Pelanggaran HAM di Labuhanbatu

Hidayat Chan

23 Jan 2026

Post Views: 19 PIRNAS.COM|LABUHANBATU-Kementerian Hak Asasi Manusia (Kemenham) Republik Indonesia Kantor Wilayah Sumatera Utara menggelar rapat identifikasi dugaan pelanggaran Hak Asasi Manusia (HAM) bertempat di Ruang Rapat Bupati, Kompleks Sekretariat Daerah Kabupaten Labuhanbatu, Jumat (23/01). Rapat tersebut dibuka secara resmi oleh Kepala Kantor Wilayah Kemenham Sumatera Utara, Dr. Flora Nainggolan, dan dihadiri oleh Kepala Bagian …

Rapat Koordinasi Awal GTRA Kabupaten Labuhanbatu 2026 Digelar 

Hidayat Chan

23 Jan 2026

Post Views: 22 PIRNAS.COM|Labuhanbatu– Pemerintah Kabupaten Labuhanbatu menggelar Rapat Koordinasi Gugus Tugas Reforma Agraria (GTRA) Kabupaten Labuhanbatu sebagai upaya memperkuat sinergi lintas sektor dalam penataan aset dan penyelesaian konflik agraria di wilayah kabupaten Labuhanbatu. Rapat koordinasi yang berlangsung di ruang rapat Bupati Labuhanbatu jalan SM Raja Rantauprapat, Jum’at 23/1/2026 ini dihadiri oleh unsur pimpinan Forkopimda, …

Sidang Paripurna Laporan Reses I DPRD Tahun 2025 Dihadiri Wakil Bupati 

Hidayat Chan

23 Jan 2026

Post Views: 335 PIRNAS.COM|Labuhanbatu -Wakil Bupati Labuhanbatu, H. Jamri ST, menghadiri Rapat Paripurna Penyampaian Laporan Hasil Pelaksanaan Reses I DPRD Labuhanbatu Masa Persidangan I Tahun Persidangan II 2025. Agenda tersebut berlangsung di Ruang Rapat Sidang DPRD Labuhanbatu, Jalan SM. Raja, Kecamatan Rantau Selatan, Jumat (23/1/2026). Rapat dipimpin langsung oleh Wakil Ketua DPRD Labuhanbatu, H. Andi …

Evaluasi Program MBG, Sekda Labuhanbatu Ajak Pengelola Dapur dan SPPG Perkuat Komitmen Pelayanan

Hidayat Chan

20 Jan 2026

Post Views: 454 PIRNAS.COM|Labuhanbatu– Pemerintah Kabupaten Labuhanbatu terus berupaya memastikan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) berjalan dengan baik dan memberi manfaat maksimal bagi masyarakat. Sebagai bentuk kepedulian dan pengawasan, Sekretaris Daerah Kabupaten Labuhanbatu Ir. Hasan Heri Rambe, selaku Ketua Satuan Tugas (Kasatgas) MBG, menggelar rapat evaluasi bersama para pengelola dapur dan Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi …

Paparkan Program ‘Gema Sahabat’, Bupati Labuhanbatu Dinyatakan Berhak Terima Anugerah Kebudayaan PWI Pusat Tahun 2026

Hidayat Chan

19 Jan 2026

Post Views: 483 PIRNAS.COM|LABUHANBATU-Bupati Labuhanbatu, dr. Hj. Maya Hasmita, Sp.OG., M.K.M., direncanakan menerima penghargaan Anugerah Kebudayaan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat tahun 2026, pada puncak perayaan Hari Pers Nasional (HPN) yang akan digelar di Serang, Banten, pada 9 Februari 2026 mendatang. Ketetapan itu tertuang dalam Berita Acara Anugerah Kebudayaan PWI Pusat : Kategori Bupati/Walikota Pada …

Antisipasi Cuaca Ekstrem, Sekda Labuhanbatu Dorong Penguatan Organisasi BPBD dan Budaya Gotong Royong

Hidayat Chan

19 Jan 2026

Post Views: 345 PIRNAS.COM|Labuhanbatu-Pemerintah Kabupaten Labuhanbatu tengah bersiap melakukan transformasi struktural pada Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) sekaligus memperketat kewaspadaan terhadap ancaman cuaca ekstrem. Hal tersebut ditegaskan oleh Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Labuhanbatu, Ir. Hasan Heri Rambe, saat memimpin Apel Gabungan Kelompok I di Lapangan BKPP, Senin (19/1). ​Dalam amanatnya, Sekda mengungkapkan bahwa penataan organisasi …

Kategori Terpopuler